Tag "monty tiwa"

Film: Vina Bilang Cinta (2005)

Di usianya yang ke 24, Cillia Yulia (Rachel Maryam) tumbuh menjadi seorang gadis yang keras kepala dan sangat pesimis dalam memandang hidup. Suatu saat, Tris (Delon), seorang pemuda perantauan dari daerah usia 25 tahun yang tergila-gila dengan lagu-lagu Vina Panduwinata ingin mencoba peruntungannya di Jakarta sebagai seorang penyanyi. Nasib mempertemukan mereka berdua. Cillia terjebak untuk membantu Tris meniti karir musiknya. Sebuah hal yang sangat sulit, mengingat Cillia begitu anti dengan seg...


selengkapnya



Berita: Ramai Angkat Film Berdasarkan Novel Laris, "Lamaran" Tampil Original

Maraknya film yang dibuat berdasarkan cerita dari novel-novel terkenal di tanah air selama lima sampai 10 tahun ke belakang, nampaknya tidak seperti film produksi Rapi Films, "Lamaran", film drama komedi itu tidak mengikuti tren dengan mengembangkan sendiri cerita di dalamnya, film ini rilis hari ini."Kami memang mengembangkan sendiri ceritanya bersama sutradara, Monty Tiwa. Kami duduk bareng dan membuat plot. Skenarionya juga ditulis langsung oleh Monty dan tim," jelas produser Sunil Samtani ke...


selengkapnya



Film: Andai Ia Tahu (2002)

Produser televisi ganteng Rio Danisworo (Marcell Siahaan) terjebak dalam sebuah lift yang macet bersama penulis muda cantik Renata Adiswara (Rachel Maryam). Bukannya panik, mereka malah saling kesetrum.Namun karena terburu-buru menghadiri pertemuan, Roi hanya sempat bilang akan jumpa lagi di lobby gedung. Lama menanti dan tak kunjung datang membuat Renata meninggalkan lobby. Ternyata pertemuan kebetulan membuat mereka saling penasaran dan berusaha mencari tahu. Renata ditemani sahabatnya Wanda (...


selengkapnya



Berita: Lebaran Ini, Acha Septriasa Adakan Acara "Lamaran"

Reza Nangin akan melamar Acha Septriasa pada lebaran tahun ini. Tapi bagi yang tidak setuju dengan pasangan ini, tenang saja, ini hanya film drama komedi yang akan tayang lebaran tahun ini.Film garapan Monty Tiwa (Test Pack) ini akan dirilis mendekati momen hari raya Idul Fitri tahun ini tanggal 15 Juli 2015 mendatang.Bersama Acha dan Reza, turut pula para comedian stand up comedy Arie Kriting, Sacha Stevenson, serta para bintang senior seperti Cok Simbara, Mak Gondut, dan Wieke Widowati.Lamaran...


selengkapnya



Film: Biarkan Bintang Menari (2003)

Grey (Ariyo Wahab) dan Neyna Neviana (Ladya Cheryl) bersahabat sejak kanak-kanak. Persahabatan putus, karena keluarga Grey pindah ke Jakarta. Setelah terpisah sembilan tahun, Neyna dan Grey bertemu lagi dalam acara perploncoan mahasiswa baru. Neyna mahasiswa baru sedang Grey adalah seniornya yang sering terlibat masalah. Neyna masih seperti gadis kecil yang ditinggalkan Grey sembilan tahun lalu, sementara Grey sudah berubah. Persahabatan mereka dibangun dari awal lagi....


selengkapnya