Film: 99 Hari di Prancis (2016)

"99 Hari di Prancis" diadaptasi dari Novel yang berjudul sama karya Wiwid Prasetiyo, yang menceritakan tentang Maria, seorang gadis miskin asal Indonesia yang termakan bujuk rayuan jafar, tetangganya di desa, untuk bekerja di Paris. Ketika tiba di Paris, Maria malah dipekerjakan disebuah flat pelacuran. Disana ia berkenalan dengan Robert, juga Le Pere Solomon, Bos sekaligus pemilik Hotel Lyon Bastille. Tugas pertama yang Maria peroleh dari Bos-nya adalah mengirimkan paket mencurigakan. Maria men...


selengkapnya



Film: My Last Love (2012)

"My Last Love" mengisahkan Angel (Donita) yang percaya bahwa cinta sejatinya adalah Hendra (Ajun Perwira). Namun, musibah tragis menimpanya. Mobil mewah yang dikendarai Martin (Evan Sanders), menabraknya. Martin bukannya menolong tetapi malah kabur. Angel selamat, tapi kenyataan pahit harus diterimanya. Kedua kakinya cacat, dan Angel semakin terpukul oleh sikap Hendra yang menghilang begitu saja tanpa kabar setelah mengetahui keadaan Angel.Nadya (Putri Una Astari), sahabat Angel, serta saudara s...


selengkapnya



Berita: Antusias Luar Biasa Pecinta Film Horor Amerika Untuk Film "Badoet"

Film "Badoet" yang disutradari oleh Awi Suryadi, dengan balutan genre Thriller yang kental, ternyata memang benar-benar memikat salah satu komunitas film horor Amerika, ModernHorror, sepertinya komunikasi kedua belah pihak masih terlihat intens. Awi juga tanpa ragu menunjukkan aktivitasnya memperbaiki kualitas film pada komunitas tersebut. Yang terbaru, ModernHorror memuji kerja keras Awi untuk mewujudkan tampilan anyar di film "Badoet". ModernHorror menunjukkan antusiasnya melihat tampilan bar...


selengkapnya



Film: Lari dari Blora (2007)

"Lari dari Blora" bercerita tentang Cintya (Annika Kuyper), aktivis LSM Amerika, melakukan penelitian tentang masyarakat Samin di wilayah antara Pati-Blora. Pada saat bersamaan dua penjahat kelas teri, Bongkeng (Andreano Philip) dan Sudrun (Octav Kriwil), kabur dari penjara Blora dan memilih desa masyarakat Samin untuk sebagai tempat persembunyian. Di desa itu, Ramadian (Iswar Kelana), guru, berusaha menyekolahkan anak-anak Samin. Usaha ini ditentang Pak Lurah (Soultan Saladin) yang berprinsip:...


selengkapnya



Film: Pulau Hantu 2 (2008)

"Pulau Hantu 2" bercerita tentang Dante (Ricky Harun) kembali terperangkap di Pulau Hantu. Bersama Nero (Abdurrahman Arif) ia mati-matian berusaha menyelamatkan diri dari ancaman arwah penasaran. Belum berhasil kabur, tiba-tiba malah ada sembilan anak muda yang maunya bikin pesta gila-gilaan di pulau itu. Omongan soal penunggu pulau tidak digubris oleh mereka.Dante dan Nero tambah pusing ketika ratusan anak-anak dugem mulai berdatangan ke pulau itu. Apalagi waktu dukun yang disewa untuk mengaman...


selengkapnya