Tag "ruang"

Film: Athirah (2016)

"Athirah" merupakan istri pertama Haji Kalla dan ibu kandung Wakil Presiden Republik Indonesia Jusuf Kalla. Terinspirasi dari kisah nyata. Berdasar novel berjudul sama.Sinopsis film "Athirah" bercerita tentang kehidupan  Athirah  goyah  ketika  suaminya  mengawini perempuan lain. Dalam  lingkup  budaya yang memungkinkan ini terjadi dan tanpa ruang bagi perempuan untuk bisa menolak, Athirah bergulat melawan perasaannya demi mempertahankan keutuhan keluarganya.  Sementara itu, anak laki laki tertu...


selengkapnya



Film: Ruma Maida (2009)

Maida Lilian Manurung (Atiqah Hasiholan), gadis Batak dan mahasiswa jurusan sejarah, membuka sekolah gratisan untuk anak jalanan di sebuah rumah tua. Rumah sekolah itu ia beri nama Ruma Maida. Ini masa kini. Di masa lalu: Ishak Pahing (Nino Fernandez), keturunan Indo-Belanda memilih menjadi prajurit kemerdekaan. Bersama Soekarno (Imam Wibowo), ia berperang melawan Belanda.Kegemarannya kepada musik keroncong membuatnya sukses menciptakan lagu Pulau Tenggara, yang kemudian dipopulerkan oleh grup k...


selengkapnya



Film: Maestro! (2015)

Kosaka adalah pemain biola yang jenius dan concertmaster yang bergabung kembali dalam sebuah orkestra yang awalnya dibubarkan setelah resesi. Namun, calon anggota baru terdengar berantakan setelah ketika mereka berkumpul bersama-sama di ruang praktek untuk pertama kalinya.Segera, seorang pria misterius bernama "Tendo" muncul sebelum mereka tanpa mengidentifikasi posisinya di orkestra. Para anggota orkestra yang awalnya meremehkan Tendo, tetapi ketika ia mengambil dan mengarahkan tongkat kondukto...


selengkapnya



Film: Sebuah Pertanyaan untuk Cinta (2000)

Film ini hampir-hampir secara harafiah memvisualisasikan tiga cerpen yang jadi dasar film ini. Kesulitannya justru di situ. Keharafiahan itu menjadikan dunia cerpen yang tidak membutuhkan realitas ruang secara fisik mendapatkan ruang itu.Jadinya, dua medium yang satu sama lain memiliki keunikan itu, tidak mendapatkan kewajarannya. Pertanyaan apakah cinta itu coba direntang dalam tiga periode: tahun 70, 80, 90an. Secara fisik kisah memang dibagi tiga periode itu, sambil mencoba mengungkapkan toko...


selengkapnya



Film: Pelangi di Atas Prahara (2003)

Pada awal film terjadi pertemuan antara dua mahasiswa Indonesia di Perth, Australia, Arman (Panji Wiseso) dan Andara (Wanna Harahap). Arman digambarkan tergila-gila fotografi, Digambarkan pula kehidupan teman-teman Arman maupun Andara. Film ini lalu mempertanyakan perlunya pembedaan antara ruang pribadi dan ruang publik lewat tokoh Andara, yang mengingatkan heboh peristiwa VCD porno tahun 2001.VCD yang beredar secara gelap ini menunjukkan dua pemua berlainan jenis tengah berasyik-masyuk. "Pemera...


selengkapnya