Tag "dokumenter"

Film: He Named Me Malala (2015)

"He Named Me Malala" merupakan sebuah film dokumenter dari Malala Yousafzai. Ketika berusia 17 tahun Malala harus mengalami penembakan oleh para taliban di tahun 2012. Setelah selamat dari maut, Malala kini menjadi juru kampanye untuk memperjuangkan hak-hak anak serta pendidikan untuk perempuan. Disisi lain, Malala telah menjadi penerima Nobel Perdamaian termuda....


selengkapnya



Film: Menara Stasiun Cawang (2015)

"Menara Stasiun Cawang" mengangkat urban legend tentang gedung megah 28 lantai yang berada di Jalan MT Haryono, Jakarta. Film ini menceritakan tentang Adit (Iqbal Perdana) seorang sutradara film dokumenter ternama yang cerdas dan realis. Adit tidak pernah percaya akan hal gaib. Namun pandangan itu mendadak berubah setelah istrinya yang bernama Ranti secara mendadak meninggal di dalam mobil yang berada persis di depan gedung megah yang memang terkenal angker itu. Akhirnya, Adit memutuskan untuk m...


selengkapnya



Film: Our Brand Is Crisis (2015)

"Our Brand Is Crisis" dibuat berdasarkan film dokumenter di tahun 2005 dengan judul yang sama. Film ini berkisah tentang Jane Bodine (Sandra Bullock), dia adalah seorang ahli strategi kampanye politik yang sempat pensiun karena melakukan kesalahan. Jane diminta menebus kesalahannya dengan cara membantu kampanye salah satu calon Presiden Amerika Selatan, Gonzalo Sanchez de Lozada (Joaquim de Almeida) untuk menjadi presiden Bolivia. Keadaan kota yang tidak aman menjelang pemilihan membuat Jane har...


selengkapnya



Film: Antologi Film Dokumenter Eagle Awards (2013)

1. Hikayat Dari Ujung PesisirSutradara : Cut Ervida Diana & Darang Melati ZPengeboman ikan sudah menjadi tradisi turun temurun di kawasan Aceh Besar, sebagian nelayan menggantungkan hidupnya dari kegiatan tersebut. Akibat dari pengeboman ikan, berbagai masalah pun timbul, mulai dari kerusakan ekosistem laut, berkurangnya hasil laut dan munculnya korban akibat dari penggunaan bom saat melakukan penangkapan ikan.2. Barisan Gendeng di Pusaran IndustriSutradara : Rizki Rengganu Suri & Wiliams Wijaya...


selengkapnya



Film: Amy (2015)

"Amy" merupakan kisah dokumenter dari peraih enam kali Grammy Awards, Amy Winehouse. "Amy" adalah seorang musisi yang menjadi perhatian dunia. Dia seorang seniman jazz murni, karyanya sangat otentik. Lagu yang dia tulis dan nyanyikan dari hati adalah karyanya yang berasal dari masalah yang dia miliki. Kejujuran dan bakat yang luar biasa membuat beberapa lagu menjadi paling hits pada saat itu.Seluruh kesuksesannya menimbulkan perhatian dari media tanpa henti. Hubungannya yang bermasalah dan gaya ...


selengkapnya