Film: Kereta Api Terakhir (1981)
"Kereta Api Terakhir" merupakan sebuah kisah dengan latar belakang gagalnya Perjanjian Linggarjati, yang tentu didekati dengan sikap romantik, baik terhadap kepahlawanan, maupun kisah cinta di baliknya. Markas Besar tentara di Yogya memutuskan untuk menarik semua kereta api yang ada ke Yogya.Alat angkut ini penting untuk transportasi. Untuk itu ditugaskan Letnan Sudadi, Letnan Firman, dan Sersan Tobing untuk mengawal semua kereta yang akan diberangkatkan dari stasiun Purwokerto, dengan kerja sam...
- By constantio
- 2022-12-03 00:32:48
- 387 views
- Film
Film: Di Balik Cinta Eva (1994)
"Di Balik Cinta Eva" bercerita tentang Siska (Malfin Shayna) dan adiknya Eva (Kiki Fatmala) berpisah sejak kecil saat orangtuanya bercerai. Ayahnya ketahuan serong dan diusir dari rumah milik ibunya. Eva ikut ayah ke Malaysia, sedang Siska ikut ibu.Eva mengalami hal mirip dengan ibunya. Pacarnya serong. Siska juga mengalami hal sama. Suaminya, Revi (Hudi Prayogo), serong dengan Erna (Gitty Srinita), yang entah bagaimana hubungannya hingga bisa tinggal serumah dan berniat menguasai harta Siska de...
- By constantio
- 2022-11-29 20:54:19
- 450 views
- Film
Film: Petualangan Singa Pemberani Atlantos 2 (2017)
Sinopsis film "Petualangan Singa Pemberani Atlantos 2" menceritakan kembalinya Shadow Master dengan kekuatan Mutiara Laut untuk menenggelamkan dunia. Untuk mengalahkannya,Paddle Pop dan teman-teman harus berpetualang di dalam laut dan menemukan Magus, singa legendaris yang dapat mengajarkan Paddle Pop untuk menggunakan kekuatannya di dalam laut. Dengan waktu yang semakin menipis, mereka juga harus meminta bantuan Jendral Khan untuk menemukan Magus. Nasib dunia kini ada di tangan mereka....
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1354 views
- Film
Film: Ibu Maafkan Aku (2016)
Sinopsis film "Ibu Maafkan Aku" menceritakan tentang Hartini yang membesarkan ketiga anaknya sendirian setelah suaminya meninggal. Bekerja sebagai pemecah batu kali menjadi pilihan terakhirnya agar bisa terus bertahan hidup dan menyekolahkan ketiga anaknya: Banyu (SMA), Gendis (SMA), dan Satrio (SD). Banyu tumbuh menjadi “pilot” dalam keluarga ini. Sikapnya seringkali menimbulkan konflik dengan adiknya (Gendis). Apalagi ketika Gendis mengenal seseorang yang dicintainya yaitu Panji. Banyu har...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1540 views
- Film
Film: Ketika Mas Gagah Pergi 2 (2016)
"Ketika Mas Gagah Pergi 2" berfokus pada Gita, gadis periang yang tomboy, yang selalu bangga pada Mas Gagah, abangnya yang menurutnya nyaris sempurna. Gagah baik, tampan, cerdas, dan modern. Sejak Papa meninggal, Gagah sembari kuliah, membantu Mama jadi tulang punggung keluarga.Untuk penelitian skripsinya, Gagah pergi ke Ternate, tetapi setelah Gagah pulang dari Ternate, Gita terkejut karena abangnya itu berubah sama sekali!Gagah sangat bersemangat menjalankan ajaran Islam dan kerap menasihati G...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1268 views
- Film