Film: Mother and Child (2010)
Sinopsis film "Mother and Child" akan menceritakan tentang Tiga wanita memiliki persamaan yang berhubungan dengan adopsi. Karen (Annette Bening) merasa kehidupannya selalu dihantui perasaan bersalah karena ketika ia berusia 14 tahun, ia melahirkan seorang bayi perempuan dan kemudian memberikannya untuk diadopsi.Putri Karen yang telah diadopsi, Elizabeth (Naomi Watts), berhasil menjadi seorang pengacara handal. Ia memiliki affari dengan bosnya lalu hamil, namun ia tak memberitahu bosnya tentang k...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1610 views
- Film