Film: Mimpi Anak Pulau (2015)

Sinopsis film "Mimpi Anak Pulau" merupakan film adaptasi dari novel berjudul sama karya Abidah El-Khalieqy, yang mengangkat kisah nyata salah satu seorang Deputi BP Batam bernama Gani Lasya. Gani Lasya adalah anak pesisir Nongsa yang hidup miskin dan harus melalui banyak lika-liku kehidupan. Ibunya pedagang kue. Lulus SD ia harus mendayung sampan ke Tanjung Pinang dari jam 17.00 hingga pukul 06.00. untuk melanjutkan sekolah di PGA (Pendidikan Guru Agama). Ketika itulah pertama kali ia mengenaka...


selengkapnya



Film: Aku dan Nina (2006)

"Aku dan Nina" merupakan pembuatan ulang kisah tentang “Bandung Lautan Asmara” yang jelas lebih bercerita....


selengkapnya



Film: Romeo Juliet (2009)

"Romeo Juliet" bercerita tentang Rangga dan Desi, setelah mengikuti sebuah pertandingan, Rangga (Edo Borne) dan beberapa pendukung setia Persija, The Jak, menyerang pendukung Persib, Viking. Tanpa diduga, Rangga justru jatuh cinta kepada salah satu gadis pendukung Persib yang ternyata adik dari pemimpin pendukung Persib. Ia melakukan apa saja menuju Bandung untuk mencari gadis tersebut. Ternyata Rangga tidak bertepuk sebelah tangan. Desi (Sissy Prescillia) juga menaruh hati. Tingkah Rangga menim...


selengkapnya



Film: Ketika Mas Gagah Pergi the Movie (2016)

"Ketika Mas Gagah Pergi The Movie" bercerita tentang seorang pria yang baik, cerdas dan tampan yang kuliah di Fakultas Teknik Sipil. Mas Gagah adalah nama panggilan pria itu. Ia memiliki seorang adik bernama Gita yang masih duduk dibangku SMA. Suatu hari Mas Gagah berubah menjadi sosok yang fanatik dengan dunia agama. Tak sedikit warga yang tinggal di dekatnya juga berubah menjadi fanatik terhadap agama, bahkan para preman juga ikutan insyaf.Tika yang merupakan sahabat dekat Gita, memberitahukan...


selengkapnya



Berita: Pecinta Film Berikan Sambutan Luar Biasa Untuk "Magic Hour"

"Magic Hour" yang telah rilis Kamis (13/8) lalu, dengan bintang utamanya yakni Dimas Anggara dan Michelle Zudith, nampaknya memberikan kesan tersendiri pada para pecinta film indonesia yang memberikan sambutan hangat untuk film tersebut, selain memiliki jalan cerita yang menarik, film tersebut juga menampilkan keindahan alam yang dimiliki Indonesia. Dimas Anggara mengaku terkesan dengan antusiasme para penonton, dan bahkan ada yang menangis ketika menonton film tersebut."Tanggapan penonton gila...


selengkapnya