Short Film: Départ de Jérusalem en chemin de fer (1970)
"Départ de Jérusalem en chemin de fer" menceritakan tentang sebuah kereta api yang meninggalkan stasiun kereta api di pinggiran Yerusalem. Dari ujung kereta, terlihat lanskap yang tandus dan berbatu, dan beberapa reruntuhan bangunan yang sangat tua. Lima orang pria berjalan di sepanjang rel, membalikkan topi mereka ketika kereta berangkat. Ketika kereta mendekati bangunan stasiun, lebih banyak orang terlihat, orang-orang dari berbagai etnis dan agama. Beberapa pria mengenakan topi di kepala da...
- By constantio
- 2024-01-05 02:06:46
- 186 views
- Short Film
Berita: Kim Yoo Jung Tampak Anggun sebagai CEO yang Percaya Diri Dalam "My Demon"
Drama mendatang SBS "My Demon" telah meluncurkan foto-foto baru dari Kim Yoo Jung!"My Demon" adalah sebuah rom-com fantasi tentang pewaris chaebol yang mirip iblis, Do Do Hee (Kim Yoo Jung) dan iblis Jung Gu Won (Song Kang), yang kehilangan kekuatannya suatu hari, saat mereka memasuki pernikahan kontrak.Kim Yoo Jung akan berperan sebagai Do Do Hee, pewaris Mirae Group yang tidak mempercayai siapa pun dan jatuh cinta pada iblis. Setelah bertahan hidup saat dikelilingi oleh musuh, Do Do Hee mempel...
- By
- 441 views
- Berita
Film: Di Balik Cinta Eva (1994)
"Di Balik Cinta Eva" bercerita tentang Siska (Malfin Shayna) dan adiknya Eva (Kiki Fatmala) berpisah sejak kecil saat orangtuanya bercerai. Ayahnya ketahuan serong dan diusir dari rumah milik ibunya. Eva ikut ayah ke Malaysia, sedang Siska ikut ibu.Eva mengalami hal mirip dengan ibunya. Pacarnya serong. Siska juga mengalami hal sama. Suaminya, Revi (Hudi Prayogo), serong dengan Erna (Gitty Srinita), yang entah bagaimana hubungannya hingga bisa tinggal serumah dan berniat menguasai harta Siska de...
- By constantio
- 2022-11-29 20:54:19
- 530 views
- Film
Film: Super Didi (2016)
"Super Didi" bercerita tentang seorang lelaki bernama Arka (Vino G Bastian), arsitek, harus mengurus kedua putrinya karena istrinya, Wina (Karina Nadila), harus pergi ke Hongkong. Ia harus mengurus kedua putrinya yang setiap hari penuh kegiatan. Tidak hanya mengantarkan ke sekolah, tapi juga menemani les balet, latihan teater dan menggantikan istri hadir di arisan ibu-ibu muda sosialita.Kondisi semakin sulit, ketika di kantor Arka juga mendapat proyek besar bernilai triliunan rupiah. Ia menghad...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1730 views
- Film
Film: Ketika Tuhan Jatuh Cinta (2014)
Fikri yang dibesarkan oleh keluarga sederhana, kemudian tumbuh menjadi sosok yang saleh dan mandiri. Selain kuliah, ia juga membantu ayah-ibunya membuat kue dan gorengan serta membuat bingkai dan hiasan pasir untuk dititipkan di beberapa galeri, salah satunya adalah galeri Koh Acong yang memiliki anak cantik, Lidya.Fikri menjadi idaman banyak wanita di kampusnya. Tapi, hanya ada satu gadis yang membekas di hati Fikri: Leni. Sebenarnya Leni menyukai Fikri, namun selayaknya gadis muslimah yang ter...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1698 views
- Film