Film: Langitku Rumahku (1989)

Kisah persahabatan Andri (Banyubiru), anak orang kaya, dengan Gempol (Soenaryo), anak gembel penjual kertas bekas. Disiplin, kungkungan, dan kesepian (ayah dan kakak sibuk, sedang ibu sudah meninggal) pada rumah keluarga kaya yang membuat Andri iri pada Gempol, yang seolah bebas dan tanpa aturan. Persahabatan tumbuh ketika Gempol yang ingin bersekolah mengintip-intip dan disangka pencuri. Ketika Gempol terpisah dari keluarganya karena tempat tinggalnya kena penggusuran, Andri dan Gempol nekat pe...


selengkapnya



Film: Serambi (2005)

Film tersebut berisi tiga alur cerita yang mengisahkan kehidupan tiga tokoh utama yang lolos dari bencana tsunami dua bulan setelah bencana terjadi. Mereka adalah Reza yang aktivis, Usman pengemudi becak, dan Tari seorang anak kecil yang sebatang kara. Reza Indria (24), aktivis pemuda yang kehilangan kekasihnya saat tsunami, digambarkan sebagai pemuda aktivis yang suka mengenakan kaus bergambar Che Guevara. Kesehariannya diisi dengan menaiki motornya berkeliling ke daerah-daerah yang rusak diter...


selengkapnya



Berita: Bibi May "Spider-Man" Diperankan Marisa Tomei

Setelah Tom Holland, Marvel kini sedang mencari pemeran untuk karakter Bibi May untuk film "Spider-Man". Rupanya Marvel dan Sony telah memiliki kandidat terkuat untuk peran Bibi dari sang superhero laba-laba ini yakni aktris Marisa Tomei.Marisa Tomei merupakan aktris yang pernah meraih Piala Oscar dalam film "My Cousin Vinny" (1992). Ia juga kembali berhasil meraih nominasi aktris terbaik di ajang Oscar lewat film "In The Bedroom" (2001) dan "The Wrestler" (2008).Kemunculan nama Marisa Tomei seb...


selengkapnya



Film: Tak Cukup Hanya Cinta (1997)

Irna (Febby Lawrence), dari keluarga berantakan tapi bekerja sebagai wartawan dan berhati sangat mulia, tiba-tiba dititipi anak Amran (Aulya Achsan), bekas pacarnya yang mengkhianatinya. Ia memang pemuda amburadul.Sementara sang anak, Dian (Rahma Daniati) yang sangat badung itu sedikit-sedikit bisa lunak dan lengket dengan Irna, Amran yang katanya pulang sebentar ke rumah orangtuanya di Padang, ternyata malah pacaran lagi dan tak pernah memberitahu keadaannya pada Febby. Padahal kepulangannya it...


selengkapnya



Film: Birahi Perempuan Halus (1997)

Rico (Cheppy Chandra) dan Dona (Devi Ivonne) adalah pasangan mahluk halus yang bisa memiliki tubuh manusia karena meminum darah gadis setiap purnama. Ketika tiga purnama tak dapat darah, maka Dona menyuruh Rico menyerahkan Angel (Indah Febrizha), pacar manusianya, untuk disantap. Niat itu urung, karena Angel bisa lepas, dan polisi datang menggrebek rumah roh halus itu....


selengkapnya