Film: Tak Biasa (We Come in Peace) (2004)

Abi (Akhdiyat Duta Modjo), gagal masuk Fakultas Ekonomi UI. Rencananya ia akan ikut kursus bimbingan belajar, namun malah terlibat dalam tiga kisah cinta yang membuatnya sengsara. Gadis pertama, Melisa (Miea Kusuma). Sayangnya, Melisa banyak dipengaruhi teman-temannya, hingga memutuskan hubungannya dengan Abi lewat telepon. Lalu, Nadya (Melanie Putria), gadis SMA.Untuk mendapatkan gadis itu, sampai-sampai Abi pura-pura jadi tukang bunga. Hubungan berakhir karena Nadya pindah ke Perancis. Patah h...


selengkapnya



Film: Tausiyah Cinta (2015)

"Tausiyah Cinta" bercerita tentang kebencian Lefan (Rendy Herpy) pada ayahnya menguak sebuah perjalanan batinnya yang kering. Jiwanya kosong. Ia harus kehilangan ibu yang terdzolimi oleh ayahnya sendiri. Ia berjuang membuktikan pada ayahnya bagaimana caranya memuliakan perempuan. Lefan mengalami katarsis (berkali-kali merasakan pergulatan batin), layaknya seorang yang kehausan di padang pasir. Ia tahu bahwa ia haus, tetapi terus menemui jalan buntu untuk mencari jalan yang lebih baik.Sampai akhi...


selengkapnya



Film: Miemien: Hantu Posesif (2015)

Sinopsis film "Miemien Hantu Posesif" mengisahkan tentang Juna (Chris Laurent), seorang pemuda yang memiliki bakat dalam menulis Novel. Suatu ketika ia memperoleh sebuah tugas untuk membuat sebuah Novel Horror yang mengangkat cerita tentang setan. Juna menerima tugas ini. Untuk mendapatkan inspirasi dalam menulis novel, Juna membuka mata batin-nya. Seketika hidup pemuda ini berubah.Saat mata batin telah terbuka, Juna tanpa sengaja bertemu dengan Miemien (Alessia Cestaro), seorang hantu cantik ya...


selengkapnya



Film: Halu (2015)

Lisna, gadis piatu yang merasa kesepian setelah menamatkan sekolah kejuruan, pergi ke Jakarta guna menemui Hani kakak satu-satunya yang sudah lama berpisah dengannya.Dalam perjalanan dia menemukan kejadian aneh: seorang gadis kesurupan dan ibunya yang misterius, melihat seorang lelaki tua Tionghoa korban tabrak lari, yang terkapar di pinggir jalan dan matanya hampir keluar, hingga sebelum tiba di apartemen tempat tinggal Hani, Lisna mendengar cerita orang bunuh diri yang terjun dari lantai 9 apa...


selengkapnya



Film: Thank You Cinta (2014)

Reya dan Sisi, murid SMU, sudah bersahabat sejak SMP. Mereka punya satu kesamaan: orangtua mereka bercerai. Persahabatan mereka semakin berwarna dengan kehadiran Rangga. Rangga sebenarnya menyukai Sisi, tapi Sisi, yang sakit-sakitan, tidak menyadari perasaan Rangga.Hidup mereka bisa dibilang tenang, sampai kemunculan murid pindahan bernama Abimanyu. Saat melihat Abimanyu menolong seekor kucing, Reya mulai memperhatikan dan akhirnya jatuh cinta. Semua cara Reya lakukan untuk mencari tahu tentang ...


selengkapnya