Tag "tar"
Berita: "Dilwale" Ingatkan Fans Pada Film "Kuch Kuch Hota Hai"
Salah satu film yang paling ditunggu-tunggu di India tahun ini adalah "Dilwale", yang akan menyuguhkan akting bareng Kajol dan Shahrukh Khan sebagai pasangan. Setelah sempat melakukan syuting di Bulgaria, akhirnya muncul foto pertama dari "Dilwale". Tak disangka, foto pertama itu membuat publik kembali teringat pada pasangan Anjali dan Rahul di "Kuch Kuch Hota Hai" yang juga diperankan oleh Kajol dan Shahrukh Khan.Dalam foto itu, SRK tampak berjalan santai dengan senyum tersungging di wajahnya. ...- By
- 1359 views
- Berita
Film: The Immigrant (2014)
Tahun 1921. Untuk memulai awal yang baru dan meraih impian di Amerika, Ewa Cybulski dan saudara perempuannya Magda berlayar dari Polandia ke New York. Ketika mereka tiba di Pulau Ellis, seorang dokter mengetahui bahwa Magda sakit sehingga mereka berdua harus dipisahkan. Ewa yang harus terlantar di jalanan Manhattan, sedangkan saudaranya harus dikarantina.Ewa yang kesepian sekaligus putus asa hanya ingin bisa bersama dengan Magda, namun Ewa justru dengan cepat terperdaya oleh Bruno. Bruno adalah ...- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1428 views
- Film
Berita: Uraian Kegagalan Skripsi dan Percintaan di "Catatan Akhir Kuliah"
Film yang akan segera tayang di bioskop-bioskop Indonesia tanggal 30 Juli mendatang, "Catatan Akhir Kuliah", mengisahkan jatuh bangun dari para mahasiswa yang sedang berjuang menjalani skripsi yang penuh cobaan. Dipastikan film ini tidak ada kaitannya dengan kelanjutan film "Catatan Akhir Sekolah" garapan Hanung Bramantyo tahun 2005 silam.Film ini diangkat dari novel berjudul sama karya Sam Maulana (@skripsit), yang menceritakan kehidupan tiga sahabat, Sam (Muhadkly Acho), Sobari (Ajun Perwira),...- By
- 1720 views
- Berita
Film: ABCD 2 (2015)
"ABCD 2" akan melajutkan kisah sebelumnya pada film pertamanya. Grup tari asal Mumbai yang berhasil menjadi terkenal, namun mereka harus jatuh. Mereka berusaha bangkit untuk meraih masa kejayaan dengan mengikuti kejuaraan di Las Vegas. Akankah semua kerja keras mereka dapat menjuarai kejuaraan internasional di Las Vegas?...- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 4931 views
- Film
Berita: Poligami Membawa Berkah Ala Fedi Nuril di "Surga Yang Tak Dirindukan"
Hal baru yang dialami oleh Fedi Nuril selama dia berkecimpung di dunia akting, ketika di dipercaya menjadi pemeran utama di film "Surga Yang Tak Dirindukan", poligami menjadi momok dari film ini, memerankan suami yang beristri dua, setelah pernah melakukan film bertema sama di "Ayat-ayat Cinta", tapi dalam kehidupan nyata, apakah Fedi tertarik melakukan hal tersebut?"Kata mereka, memang siapa lagi aktor yang punya pengalaman selain kamu? Justru yang saya dapat bermain film dengan isu poligaminya...- By
- 1836 views
- Berita