Tag "set"
Film: Setulus Nurani Perempuan (1994)
Herman (Johan Saimima) dan istrinya Lisa (Cherry Ivonne) kalah main judi. Pinjaman dari "boss" tak didapat lagi. Agus (Adhi Irawan) dan istrinya Mira (Yulia Adhi Irawan) menghadapi masalah pelik. Mereka kawin sama-sama membawa anak satu.Anak tiri Mira, Roni (Kendah Mandesa Putra), bersikap sangat kasar terhadap ibu dan adik tirinya. Roni selalu dibela neneknya (Ade Irawan). Anehnya, Agus seolah tak bisa berbuat apa-apa. Hal ini semakin menjadi-jadi waktu Agus tugas keluar kota. Kembali lagi ke H...- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2234 views
- Film
Film: Kun Fayakuun (2008)
Ardan (Agus Kuncoro), tukang kaca keliling, hidup sangat sederhana tetapi tetap gigih berjuang, sabar, tabah dan ikhlas. Itikadnya tetap bulat untuk mewujudkan impian untuk menjadikan keluarganya keluar dari himpitan kemiskinan. Beruntung Ardan mempunyai seorang istri (Deasy Ratnasari) yang solehah dan setia.Ketika keyakinan Ardan berada pada titik nadir, ternyata sesuatu datang pada keluarga tersebut dari arah yang tidak terduga....- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1540 views
- Film
Film: Closed Circuit (2013)
Setelah ledakan misterius di pasar London yang sibuk, polisi yang segera bergerak langsung mendapatkan tersangka dan menahannya, negara sedang mempersiapkan untuk salah satu yang paling buruk yang akan ada dalam sejarah Inggris. Dua pengacara luar biasa dengan masa lalu yang romantis antar keduanya masuk kedalam jaringan berbahaya yang penuh dengan rahasia dan kebohongan, dan ketika bukti menunjuk pada sebuah kemungkinan Dinas Rahasia Inggris menutupi hal itu, pada akhirnya bukan hanya reputasi ...- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1889 views
- Film
Film: Gending Sriwijaya (2013)
Nusantara abad 16, tiga abad setelah keruntuhan Sriwijaya, muncul kerajaan-kerajaan kecil yang saling berebut kekuasaan. Kedatuan Bukit Jerai, adalah kerajaan kecil yang dipimpin oleh Dapunta Hyang Mahawangsa dengan permaisurinya Ratu Kalimanyang. Mereka memiliki dua putera: Awang Kencana dan Purnama Kelana. Dapunta Hyang yang sudah tua, memilih Purnama Kelana sebagai penggantinya, Dapunta merasa Purnama memiliki kemampuan intelektual yang tinggi, cerdas dan lebih visioner dibandingkan dengan Aw...- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2077 views
- Film
Film: PK (2014)
"PK"? adalah seorang pria asing yang dianggap aneh sehingga di jauhi oleh masyarakat. Para masyarakat akan mentertawakan setiap hal yang dia lakukan. Tetapi PK memiliki rasa ingin tahu seperti anak kecil, selain itu dia juga memiliki teman yang setia dan musuh yang kuat. PK melakukan sebuah perjalanan spiritual untuk menjawab segala rasa ingin tahunya. Pada akhirnya PK menyadari tentang arti persahabatan yang dimilikinya, yang berawal dari dua orang asing serta dari dunia yang berbeda....- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2579 views
- Film