Tag "film"
Berita: HitMaker Studio Umumkan Jadwal Tayang Sunshine Becomes You
"Sunshine Becomes You" produksi terbaru dari HitMaker Studio mengumumkan jadwal tayang dan adegan di film tersebut. Melalui akun Twitternya, Hitmaker Studios mengumumkan bahwa film yang diangkat dari novel karya Ilana Tan ini akan tayang pada Desember 2015. Sayangnya, belum diketahui tanggal pasti penayangannya.Selain itu, Hitmaker juga mengatakan bahwa film ini nantinya akan memvisualisasikan hampir semua adegan yang ada di novel. "Berita baik untuk pengemar 'Sunshine Becomes You'!! Hampir semu...- By
- 5020 views
- Berita
Film: Gila Jiwa the Movie (2016)
"Gila Jiwa the Movie" bercerita tentang empat remaja terobsesi membuat film dengan tema dan alur cerita yang antimainstream. Keempat renaja ini adalah Omo yang ingin menjadi aktor sekaligus produser. Alex yang ingin menjadi pembuat film handal dengan gaya tutur cerita yang antimainstream. Ruben berpendirian bahwa dalam film harus ada kebebasan berekspresi dan primadona. Dan Dea yang ingin membuat film dengan cerita yang diawali dan diakhiri percintaan....- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 3367 views
- Film
Film: Sebuah Lagu Untuk Tuhan (2015)
"Sebuah Lagu Untuk Tuhan" bercerita tentang Angel (Eriska Rein), gadis tuna rungu yang jujur dan baik hati, bertemu dengan Gilang (Steven William), penyanyi terkenal yang sedang vakum. Gilang memutuskan vakum sejak kehilangan inspirasi, karena kasus korupsi yang menimpa ayahnya.Pertemuan mereka membuat Gilang penuh inpirasi untuk membuat lagu sekaligus jatuh cinta tanpa peduli latar belakangnya. Gilang berniat kembali ke dunia tarik suara.Percintaan yang indah itu tiba-tiba menjadi penuh kesedih...- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 21799 views
- Film
Film: Persembahan Terakhir the Movie (2015)
Sinopsis film "Persembahan Terakhir the Movie" bermula pada tahun 1997 di kota jakarta ada sebuah grup dance bernama MJJ Dance yang para personilnya terdiri dari Fadly, Jamal, Dion, Mathias, dan Rey. Mereka berlima adalah sahabat karib yang mengawali karir sebagai dancer sejak tahun 1991, banyak event-event perlombaan dance kecil dan besar baik didalam kota maupun diluar kota yang telah berhasil mereka juarai namun pada tahun 1997 mereka telah gagal memenangkan sebuah event dance tahunan dikaren...- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2733 views
- Film
Film: Bara di Negeri Hujan (2015)
"Bara di Negeri Hujan" berlatar belakang dari kisah satu hari menjelang tahun baru 2014. Musim hujan sepanjang tahun. Setiap hari tidak pernah tampak kota ini kering dari guyuran hujan yang marah. Dan diantara riuh rendahnya kehidupan manusia didalamnya.Sebuah komplek di sudut Jakarta; berisikan keluarga yang tengah menghadapi masalah-masalah nya sendiri, digegerkan oleh kasus pemerkosaan Kinanti, salah seorang warga, di malam tahun baru. Satu persatu orang orang yang ada ditempat kejadian malam...- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2638 views
- Film