Tag "film"
Berita: Aktor Berkulit Hitam Berperan Sebagai "Spider-Man"?
Peter Parker yang Anda kenal selama ini dibalik jubah sang manusia laba-laba, di versi barunya, Spidey akan diperankan oleh aktor kulit hitam atau latin! Keterangan mengejutkan ini seperti yang diungkapkan oleh Jeff Sneider dari /Film. Ucapkan selamat tinggal kepada Tobey Maguire, dan Andrew Garfield."Aku akan jujur kali ini. Spider-Man (baru) tak lagi berkulit putih. Aku 95% yakin. Spider-Man akan berkulit hitam. Ada kemungkinan pula ia dari latin. (Aku ulang) 95% yakin, tak akan berkulit putih...- By
- 2122 views
- Berita
Berita: Rilis Poster Resmi "Avengers: Age of Ultron"
Marvel akhirnya merilis poster resmi terbaru dari sekuel film superhero terbesar produksi mereka untuk tahun ini "Avengers: Age of Ultron".Posternya menampilkan seluruh anggota "The Avengers" yang pastinya sudah tak asing lagi mulai dari Nick Fury, Hawkeye, Black Widow, Hulk, Iron Man, Captain America, Thor, dan dua member barunya si kembar Quicksilver dan Scarlett Witch.Tampak dibelakang mereka puluhan pasukan Ultron yang bertebaran di angkasa, termasuk siluet dari "The Vision" yang juga akan m...- By
- 1775 views
- Berita
Berita: "Fifty Shades of Grey" Masih Bertengger di Papan Atas Box Office
"Fifty Shades of Grey" masih menduduki posisi puncak selama 2 pekan berturut-turut, walaupun dibeberapa negara termasuk di Indonesia, film ini dilarang peredarannya. Walaupun turun 73 persen dari pendapatannya pekan lalu, film ini sudah berhasil kumpulkan $130.1 Juta hanya untuk penayangannya di Amerika saja.Dari penayangannya di negara-negara lain yang tak mencekal filmnya, film yang dibintangi Dakota Johnson dan Jamie Dornan tersebut sudah meraup total $410 Juta. Sekitar 10 kali lipat dari bia...- By
- 3400 views
- Berita
Film: Rosewater (2014)
Reporter Maziar Bahari dituduh sebagai mata-mata dan dipenjarakan oleh pemerintah Iran tak lama setelah "Daily Show" wawancara koresponden nya di Iran pada tahun 2009. Dia menghabiskan tiga bulan ke depan di penjara paling terkenal Iran, sesi interogasi brutal di tangan seorang pria dia tahu hanya dengan baunya: Rosewater. Bahari kemudian mengungkapkan dia tidak dipenjara karena wawancara acara TV, tapi karena para penculiknya ingin alasan untuk mengurungnya....- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2593 views
- Film
Film: Dying of the Light (2014)
"Dying of the Light"? akan mengisahkan tentang Evan Lake (Nicolas Cage), seorang veteran agen CIA yang dipaksa untuk pensiun. Setelah didiagnosis mengidap dementia, Evan yang masih ingin menjadi CIA dianggap sudah tidak mampu untuk melakukan pekerjaan ini. Evan yang akan di pensiunkan mendapatkan kesempatan kedua ketika anak didiknya (Anton Yelchin) membawa bukti bahwa musuh Evan, Banir (Alexander Karim) yang seorang teroris masih hidup. Dalam kedaannya yang sekarat, Evan memulai kembali misi be...- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1916 views
- Film