Film: Ladrones (2015)
"Ladrones" mengisahkan Alejandro Toledo (Fernando Colunga) dan Emilio Sanchez (Miguel Varoni) yang telah berhasil menjadi Robin Hood modern. Setelah sukses melakukan pencurian yang besar mereka berdua memutuskan untuk hidup sebagai warga sipil serta jauh dari kejahatan. Tetapi, Toledo selalu ingin kembali mencuri sedangkan komitmen Sanchez juga tidak membantu menghentikannya. Pada akhirnya, Sanchez memperkenalkan Tolede pada Santiago Guzman (Eduardo Yanez) seseorang yang ahli dalam berbagai hal ...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2270 views
- Film
Film: Menara Stasiun Cawang (2015)
"Menara Stasiun Cawang" mengangkat urban legend tentang gedung megah 28 lantai yang berada di Jalan MT Haryono, Jakarta. Film ini menceritakan tentang Adit (Iqbal Perdana) seorang sutradara film dokumenter ternama yang cerdas dan realis. Adit tidak pernah percaya akan hal gaib. Namun pandangan itu mendadak berubah setelah istrinya yang bernama Ranti secara mendadak meninggal di dalam mobil yang berada persis di depan gedung megah yang memang terkenal angker itu. Akhirnya, Adit memutuskan untuk m...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1834 views
- Film
Film: The Divergent Series: Allegiant (2016)
Film "The Divergent Series: Allegiant" merupakan film ketiga yang diadaptasi dari novel trilogi karya Veronica Roth. Film ini masih akan mengisahkan pembagian manusia menjadi 5 kategori dan orang yang tidak masuk keseluruh kategori disebut ‘Divergent’. Saat ini Tris dan teman-temannya harus menghadapi pilihan yang sulit tentang keberanian, kesetiaany serta cinta....
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2230 views
- Film
Film: Relationshit (2015)
Relationshit akan bergul"Relationshit" bercerita tentang Alitt (Jovial da Lopez), penulis buku yang sukses menciptakan buku-buku best seller. Di balik kesuksesannya, ada Wina (Dina Anjani), kekasihnya yang mendukungnya sejak dia bukan apa-apa. Bagi Alitt, Wina adalah sosok pendamping yang sempurna. Namun, hubungan itu kandas saat Wina lebih menuruti permintaan ibunya (Donna Harun). Padahal Alitt dan Wina berencana menikah setelah karier Alitt bersinar.Berpisah dari Wina membuat hidup Alitt hampa...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 14638 views
- Film
Film: Merantau (2009)
Di Minangkabau, Sumatra Barat, "Merantau" adalah tradisi yang harus dijalankan setiap anak laki-laki. Yuda (Iko Uwais), pesilat Harimau handal, dalam persiapan akhir untuk memulai perantauannya. Ia harus meninggalkan keluarganya, kenyamanan dan keindahan kampung halamannya, dan membuat nama untuk dirinya di kota Jakarta.Nasib mempertemukan Yuda dengan yatim piatu Adit (Yusuf Aulia) dan kakaknya, Astri (Sisca Jessica) yang terancam menjadi korban organisasi ilegal human trafficking.Organinsasi pe...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2014 views
- Film