Film: The Detective (2015)

"The Detective" bercerita tentang Dae Man (Kwon Sang Woo) yang merupakan pria yang disibukkan dengan usaha toko buku komiknya serta mengasuh bayinya. Selain itu setiap hari dia juga sibuk berusaha memecahkan kasus pembunuhan di website. Suatu ketika kantor polisi membutuhkan pendapatnya untuk seorang detektif. Detektif No (Sung Dong Il) adalah seorang detektif yang sangat dihormati, tetapi keberadaan Dae Man di kantor polisi membuatnya tidak tahan.Joon Soo (Park Hae Joon) adalah seorang detektif...


selengkapnya



Film: Ketika Mas Gagah Pergi the Movie (2016)

"Ketika Mas Gagah Pergi The Movie" bercerita tentang seorang pria yang baik, cerdas dan tampan yang kuliah di Fakultas Teknik Sipil. Mas Gagah adalah nama panggilan pria itu. Ia memiliki seorang adik bernama Gita yang masih duduk dibangku SMA. Suatu hari Mas Gagah berubah menjadi sosok yang fanatik dengan dunia agama. Tak sedikit warga yang tinggal di dekatnya juga berubah menjadi fanatik terhadap agama, bahkan para preman juga ikutan insyaf.Tika yang merupakan sahabat dekat Gita, memberitahukan...


selengkapnya



Film: A Pig Like Woman (2015)

"A Pig Like Woman" berkisah tentang sebuah desa yang dulunya sangat terkenal dengan pemancingannya namun sekarang sudah banyak ditinggal oleh penduduk. Joon Sub (Lee Jong Hyuk) adalah satu-satunya pria lajang di desa tersebut. Disisi lain ada 3 wanita yang masih lajang di desa yaitu Jae Hwa (Hwang Jung Eum), Mi Ja (Choi Yeo Jin) and Yoo Ja (Park Jin Joo) yang secara tidak langsung memperebutkan Joon Sub....


selengkapnya



Berita: Elyzia Mulachela Berlogat Madura di "Catatan Akhir Kuliah"

Elyzia Mulachela yang sukses bermain dalam film "Perahu Kertas", tampaknya memiliki kemampuan khusus dalam memerankan karakter daerah, Elyzia dipercaya memerankan gadis Madura untuk "Catatan Akhir Kuliah". Artis yang pernah memerankan gadis bali di "Perahu Kertas" itu pun mengaku membutuhkan pendalaman ekstra sebagai gadis Madura. Tapi ia tidak sampai harus datang ke Madura untuk menyempurnakan perannya. "Hehehe nggak kok nggak sampai ke Madura," ucap Elyzia di konferensi pers di Depok, Jawa B...


selengkapnya



Berita: Bersiaplah Menghadapi Teror "Badoet" Yang Menyeramkan

"Badoet" atau yang dikenal dengan badut, pastilah identik dengan kejenakaan dan penuh kegembiraan, namun berbeda dengan film horor Indonesia terbaru besutan sutradara Awi Suryadi (Viva JKT48, Street Society) yang mengangkat kisah mengerikan, dengan  dibintangi oleh Ratu Felisha dan Marcel Chandrawinata. Untuk menggugah rasa penasaran penonton.Dari teaser film yang diberikan, ada adegan seorang anak menemukan sebuah kotak musik tua. Lalu adegan beralih ke satu persatu penduduk sebuah rumah susun...


selengkapnya