Film: Little Boy (2015)
Kisah inspiratif dari Pepper Flynt Busbee (Jakob Salvati), seorang anak berusia 7 tahun yang tinggal di sebuah kota kecil di Amerika. Dia selalu merasa bahagia bersama dengan kedua orangtuanya terlebih sang ayah James Busbee (Michael Rapaport). Disaat Perang Dunia II terjadi, James harus ikut berperang dan meninggalkan keluarganya.Pepper yang bersedih dan berharap ayahnya kembali menyadari bahwa dia memiliki kekuatan tersembunyi. Pepper dapat menggerakkan benda dengan pikirannya, dan dia berusah...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2354 views
- Film