Film: Si Manis Jembatan Ancol (2019)
"Si Manis Jembatan Ancol" menceritakan tentang kehidupan rumah tangga Maryam (Indah Permatasari) dan Roy (Arifin Putra) diambang kehancuran. Bisnis Roy yang merugi mengakibatkan perubahan besar sikap Roy pada Maryam. Maryam menemukan oase dengan kehadiran Yuda (Randy Pangalila), pelukis tampan dan penuh perhatian. Bisnis Roy hancur dan terancam dibunuh sekelompok lintah darat karena tidak bisa mengembalikan hutangnya. Kesalahpahaman terjadi ketika Roy mengetahui kedekatan Maryam dengan Yuda. Roy...
- By constantio
- 2022-12-05 00:15:30
- 575 views
- Film
Film: Janur Kuning (1979)
"Janur Kuning" merupakan sebuah kisah peperangan di Yogya yang kemudian terkenal dengan sebutan Serangan Umum 1 Maret, yang melibatkan banyak tokoh yang kemudian berjasa, seperti Soeharto dan Sudirman. Film kolosal ini mengetengahkan perjuangan fisik di sekitar penyerbuan lapangan udara Maguwo oleh Belanda, dan perebutan kota Yogya yang dipimpin oleh Letkol Soeharto. Tokoh inilah yang menjadi tokoh sentral dan banyak diceritakan perannya dalam perang itu. Namun, ia tak sampai menjadi tokoh utuh,...
- By constantio
- 2022-12-03 00:35:14
- 398 views
- Film
Film: Marungka Tjalatjunu (Dipped in Black) (2022)
"Marungka Tjalatjunu (Dipped in Black)" adalah proyek film dan seni fotografi multidisiplin yang dibuat oleh seniman Yankunytjatjara Derik Lynch dan seniman Australia Matthew Thorne yang mengeksplorasi (dalam mimpi dan ingatan) masa kecil Derik yang tumbuh di jantung Australia tengah . Ceritanya mengikuti perjalanannya dari penindasan kehidupan kota kulit putih di Adelaide kembali ke pedesaan - Aputula - untuk menampilkan Drag di tanah suci Inma, sementara kenangan dari masa mudanya kembali. Inm...
- By constantio
- 2022-12-02 08:30:19
- 418 views
- Film
Film: Lara Ati (2022)
"Lara Ati" menceritakan tentang Joko (Bayu Skak) menghadapi kenyataan bahwa ia tidak menyukai pekerjaannya dan orangtuanya tidak mendukung mimpinya menjadi seorang desainer. Ditambah lagi, Joko ditinggal tunangan oleh pacarnya, Farah (Sahila Hisyam). Hidup Joko berantakan. Pertemuannya dengan Ayu (Tatjana Saphira), teman masa kecilnya, memercikkan harapannya kembali. Dengan bantuan Ayu, Joko bertekad untuk memperbaiki hidupnya. Dan semuanya dimulai dengan mendapatkan Farah kembali....
- By constantio
- 2022-12-01 02:20:47
- 557 views
- Film
Film: Mendarat Darurat (2022)
"Mendarat Darurat" menceritakan tentang Glenn menikahi Maya. Suatu hari, Glen meminta izin kepada Maya untuk pergi ke luar kota dengan pesawat. Namun, Glen justru tidur dengan kekasihnya, Kania, di sebuah hotel.Selamat dari sebuah kecelakaan adalah sesuatu yang seharusnya menjadi berita bahagia bagi banyak orang. Namun, hal ini tidak berlaku bagi Glenn (Reza Rahardian), karena ia yang seharusnya menjadi korban kecelakaan pesawat itu, justru selamat karena tengah berselingkuh dengan Kania (Luna M...
- By constantio
- 2022-12-01 02:18:51
- 422 views
- Film