Film: Jinx (2010)

Sinopsis film "Jinx" menceritakan tentang Shanti (Aurellie Moeremans) yang berniat bunuh diri karena putus asa. Hubungannya dengan Jono (Ferdi Ferdian) tidak direstui orangtguanya karena sama sama miskin. Tapi alih-alih tercapai keinginannya untuk mati, bukan saja selamat, tindakannya itu justru menyebabkan banyak masalah bagi banyak orang. Kesialan merebak dimana-mana dan menimpa orang-orang yang ada di sekitarnya. Dari security hotel yang menolongnya sampai bos mafia besar pun terundung kesia...


selengkapnya



Film: Malaikat Kecil (2015)

"Malaikat Kecil" menceritakan tentang Budi (Dwi Sasono), penderita autis, bersama keluarganya datang ke Jakarta untuk mengadu nasib. Ia berusaha menepati janji untuk membelikan baju baru pada anaknya, Ratih (Rachel Patricia) dan Iyan (Delon), jika mereka mampu puasa sebulan penuh selama Ramadhan.Nasib bicara lain. Sepeda yang dipakai untuk berkeliling berjualan ikan hias tertabrak mocil yang ditumpangi orang kaya. Ketika mendekati Lebaran, tiba-tiba Iyan terserang demam berdarah dan harus dirawa...


selengkapnya



Film: Bait Surau (2015)

"Bait Surau" mengisahkan Rommy (Rio Dewanto) yang tidak pernah mensyukuri hidupnya. Kehidupan malam dan perselingkuhan selalu menghiasi kehidupannya sehari-hari. Padahal Rommy telah memiliki istri yang soleh, Nadia (Nadia Vella).Masih dalam suasana pertengkaran, Rommy dan Nadia mengalami kecelakaan mobil yang mengakibatkan Nadia tewas. Rommy mulai berubah. Ia melakukan perjalanan ke sebuah desa di pesisir. Di sana ia menemukan sesuatu yang menuntun untuk memperbaiki hidupnya. Rommy menemukan ber...


selengkapnya



Film: Bidadari Jakarta (2010)

Ulin (Poppy Bunga) sedari kecil memiliki mimpi menjadi seorang penyanyi terkenal. Secara kebetulan ia bertemu dengan seorang pencari bakat, Meki Monroe (Ozy Syahputra) Bersama sang pencari bakat ini ia berangkat merantau di Jakarta. Ulin tak sadar tipu muslihat Meki. Ia dijual ke pemilik night club yang berkedok sebagai produser rekaman. Bersama kedua temannya, Niza (Renny Novita) dan Rara (Ayang), Ulin harus berjuang untuk terus hidup, meski terpaksa jadi pelacur jalanan.Film ini tidak hanya me...


selengkapnya



Film: Tiren: Mati Kemaren (2008)

Ranti (Dewi Perssik) ditemukan meninggal secara mendadak dan misterius. Hendra (Baron Hermanto), ayahnya, sangat marah dan dendam. Ketika mengubur, Hendra sengaja tidak melepas tali pocong Ranti, dengan maksud agar arwah Ranti mengejar orang yang membunuhnya. Ranti benar-benar jadi arwah penasaran, dan membuat geger.Korban pertama yang didatangi arwah Ranti adalah Leo (Renee The). Semasa hidupnya, Ranti pernah memergoki Leo berselingkuh dengan sahabatnya sendiri, Maya (Dariell Jacqueline). Selan...


selengkapnya