Film: A Pigeon Sat on a Branch Reflecting on Existence (2015)
Film "A Pigeon Sat on a Branch Reflecting on Existence" adalah film ketiga dalam trilogi dari sutradara Roy Andersson, termasuk "Songs from the Second Floor", dan "You the Living".Sebuah film sepenuhnya terdiri dari sketsa komik yang diikat bersama-sama melalui kesialan Sam dan Jonathan, pedagang keliling menjajakan barang baru, mencari sebuah toko bernama "Party." Saat mereka berjalan melalui kota, yang menunjukkan keindahan, dipenuhi dengan kepicikan, humor, tragedi, kemegahan hidup, serta kel...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2124 views
- Film
Film: The Diary of a Teenage Girl (2015)
"The Diary of a Teenage Girl"? akan mengisahkan pengalaman seorang remaja bernama Minnie Goetze (Bel Powley). Minnie tumbuh seperti gadis remaja lainnya yang mencari cinta, mencari alasan untuk bisa diterima serta mencari tujuan hidup. Minnie memulai kisah cinta yang rumit dengan Monroe Rutherford (Alexander Skarsgard) yang menurutnya "pria paling tampan di dunia" sekaligus pacar dari ibunya (Kristen Wiig).Pada awalnya, Minnie hanya diasuh oleh ibunya sedangkan ayahnya sudah lama meninggalkan ke...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1806 views
- Film
Berita: "Comic 8: Casino Kings Part 1" Siap Mengocok Perut Menjelang Lebaran
"Comic 8: Casino Kings" yang merupakan sequel dari film sebelumnya "Comic 8" mulai tayang tanggal tanggal 15 Juli 2015 mendatang, yang mendekati momen Lebaran tersebut, Falcon Pictures juga sekaligus meluncurkan poster resmi dari film masih digarap oleh sutradara Anggy Umbara ini.8 jagoan Comic dari film pertamanya yakni Mongol Stress, Ernest Prakasa, Kemal Palevi, Bintang Timur, Babe Cabita, Fico Fahriza, Arie Kriting, dan Ge Pamungkas kembali melanjutkan peran mereka dalam "Casino Kings".Namun...
- By
- 1788 views
- Berita
Berita: Yuki Kato Menjadi "Cabe-cabean" Geng Motor?
Yuki Kato tampil berbeda dalam film action terbarunya "Cabe-Cabean" yang semula direncanakan untuk tayang sejak pertengahan tahun lalu. Namun karena beberapa hal, akhirnya filmnya mundur rilis hampir satu tahun lamanya dan akan rilis pada tanggal 4 Juni 2015 mendatang.Diklaim sebagai "film paling pedas tahun ini"?, film ini akan mengangkat tentang fenomena "cabe-cabean"? yang tengah menjadi wabah di kota besar dan trending issue beberapa waktu lalu.Yuki Kato (This is Cinta) akan memerankan seora...
- By
- 2659 views
- Berita
Berita: Kehancuran President Snow di "The Hunger Games Mockingjay Part 2 "
Seri terakhir petualangan dari Katniss Everdeen (Jennifer Lawrence) dalam "The Hunger Games: Mockingjay "? Part 2" yang akan dirilis pada 20 November mendatang, Lionsgate merilis sebuah teaser poster terbaru.Teaser posternya terbilang cukup brutal, menampilkan patung dari pimpinan Capitol, President Snow, yang telah terpenggal kepalanya dan hancur berserakan di lantai.The Hunger Games: Mockingjay Part 2 mengisahkan tentang Katniss yang menantang President Snow (Donald Sutherland) dalam sebuah pe...
- By
- 1531 views
- Berita