Film: Prabu Anglingdarma (Balada Cinta Anglingdarma) (1990)
"Prabu Anglingdarma (Balada Cinta Anglingdarma)" menceritakan tentang Anglingdarma (Baron Hermanto) yang mendapat ilmu bisa mendengar bahasa binatang, tapi tidak boleh diturunkan pada siapapun. Celakanya, waktu sedang bercumbu dengan istrinya, ia mendengar pembicaraan sepasang cicak, hingga ia tertawa. Istrinya tersinggung. Setelah diberitahu, istrinya minta diajari ilmu itu.Anglingdarma tidak mau. Istrinya menganggap Anglingdarma tidak cinta lagi dan berniat membakar diri. Anglingdarma mau ikut...
- By constantio
- 2022-11-29 00:42:38
- 302 views
- Film
Film: Jagat Arwah (2022)
"Jagat Arwah" menceritakan tentang kematian ayahnya, Sukmo (Kiki Narendra), yang secara mendadak dan mencurigakan mendorong Raga (Ari Irham) menelusuri kehidupannya yang penuh hal mistis. Termasuk kenyataan bahwa ia merupakan keturunan penyeimbang Jagat Arwah sekaligus Jagat Manusia yang bergelar Aditya ke-7. Mimpi jadi anak band terkenal harus ia pertaruhkan demi melanggengkan tradisi keluarganya. Dibantu pamannya, Jaya (Oka Antara), Raga berusaha mengendalikan kekuatan di dalam dirinya dan ber...
- By constantio
- 2022-11-17 19:59:44
- 509 views
- Film
Film: A Christmas Story Christmas (2022)
Francise film "A Christmas Story" kali ini mengikuti Ralphie yang sekarang dewasa saat dia kembali ke rumah di Cleveland Street untuk memberi anak-anaknya Natal ajaib seperti yang dia miliki saat masih kecil, berhubungan kembali dengan teman masa kecilnya, dan mendamaikan kematian Pak Tuanya....
- By constantio
- 2022-11-15 00:24:34
- 387 views
- Film
Film: Boiling Point (2022)
"Boilling Point" menceritakan tekanan tanpa henti dari dapur restoran saat kepala koki bertengkar dengan timnya pada hari tersibuk tahun ini....
- By constantio
- 2022-11-05 00:18:46
- 383 views
- Film
Film: Violence Against Fruits (2000)
Film "Violence Against Fruits" merupakan prosa satirikal yang sangat pribadi tentang kesewenang-wenangan. Juga tentang suatu masalah yang keberadaannya meragukan, yaitu rasisme. Rasisme sulit dibicarakan secara terbuka sehingga simbolisasi belaka film ini cukup ambigus, sehingga inti cerita yang bisa didapat pada akhirnya bisa sangat subjektif - persis seperti yang biasanya terjadi dalam permasalahan konflik antar ras....
- By constantio
- 2022-10-20 23:30:13
- 245 views
- Film