Berita: Trailer Baru Dwayne Johnson "San Andreas"
Trailer baru dari film "San Andreas" membawakan kengerian dengan bencana gempa bumi maha dasyat memporak-porandakan Amerika. Film ini mempertemukan kembali Brad Peyton, sutradara yang sebelumnya mengarahkan film "Journey 2: The Mysterious Island".Trailer baru kali ini hanya yang berdurasi 2,5 menit mungkin akan langsung mengingatkan Anda dengan film-film bencana lainnya seperti "The Day After Tomorrow" ataupun film kiamat dalam "2012".Johnson memerankan Ray, seorang pilot helikopter penyelamat. ...
- By
- 1467 views
- Berita
Film: Daerah Terlarang (2016)
Sinopsis film "Daerah Terlarang" bermula pada suatu malam dimana Reza, Deny, Elin, dan Desy menuju Puncak untuk shooting film horror. Ketika melewati sebuah rumah angker, mobil mereka mogok. Mereka kemudian diteror pocong penunggu rumah angker. Mereka bisa lolos dan menginap di sebuah penginapan. Ternyata pocong mengikuti mereka. Reza dkk kembali diteror. Menurut informasi penduduk, pocong itu arwah Mimin, kembang desa yang bunuh diri di rumah itu.Shooting pun dimulai. Pocong yang tampak dalam f...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 5662 views
- Film
Film: Petualangan Singa Pemberani Magilika (2015)
Kristal Bulan telah disalahgunakan untuk menguasai dunia dengan gerhana abadi dan membangkitkan makhluk-makhluk jahat. Putri Bintang meminta bantuan Singa Pemberani untuk menemukan Pangeran Petir (kakaknya) agar segera mendapatkan kembali Kristal Matahari, satu-satunya Kristal yang dapat menghentikan kegelapan.Singa Pemberani dan kawan-kawannya harus segera menyatukan ketiga bagian Kristal Matahari, sebelum kegelapan berkuasa diatas dunia untuk selamanya. Dengan Buku Mantralis, Sunny dan Kapten ...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2169 views
- Film
Film: The Man From U.N.C.L.E. (2015)
Set berlatar belakang dari awal 1960-an, pada puncak Perang Dingin, Bercerita seorang agen CIA dan agen KGB Kuryakin. Dipaksa untuk menempatkan permusuhan lama, dua tim di sebuah misi bersama untuk menghentikan sebuah organisasi kriminal misterius internasional, yang bertekad mendestabilisasi keseimbangan kekuasaan rapuh melalui proliferasi senjata nuklir dan teknologi.Duo ini dipimpin oleh putri dari seorang ilmuwan Jerman lenyap, yang merupakan kunci untuk menyusup organisasi kriminal, dan mer...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1738 views
- Film
Film: Pintu Terlarang (2009)
Hidup seorang pematung yang sukses bernama Gambir (Fachri Albar) mulai berantakan setelah dia mulai menerima pesan-pesan misterius dari seseorang yang meminta pertolongannya. Dari sebuah tayangan TV illegal yang menempatkan kamera tersembunyi di rumah-rumah orang, dia mengetahui bahwa yang mencoba menghubunginya adalah seorang anak laki-laki berusia 7 tahun yang disekap dan disiksa oleh dua orang misterius.Saat Gambir berusaha untuk mencari tahu di mana anak itu, dia curiga kalau istrinya yang b...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1906 views
- Film