Film: We're The Millers (2013)
David Burke (Jason Sudeikis) adalah seorang pengedar ganja kecil-kecilan yang mempunyai klien dari berbagai macam profesi mulai dari koki, ibu rumah tangga dan atlet sepak bola. Ia mempelajari suatu hal, bahwa tidak ada perbuatan baik yang dilakukan tanpa hukuman. Ketika ia mencoba untuk membantu beberapa remaja yang tinggal di lingkungannya, justru para remaja itu adalah perampok yang mencuri uang simpanan dan uang tunai yang dia miliki. Setelah pencurian itu sekarang dia dalam utang besar kepa...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1478 views
- Film
Film: Jakarta Undead (2016)
"Jakarta Undead" adalah sebuah film yang terinspirasi dari serial Walking Dead.Bercerita tentang wabah zombie di kota Jakarta, mengambil set di kota Jakarta di masa depan. Pada kala itu, Jakarta jadi kota yang penuh dengan zombie. Seluruh penduduknya telah terjangkit oleh virus yang membuat mereka berubah menjadi sosok mayat hidup (zombie). Hadirnya zombie-zombie itu menjadi sangat ganas dan merusak kelangsungan hidup manusia di muka bumi. Untuk itulah hadir Zombie Enforment Unit (ZEU) yang bert...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 4365 views
- Film
Film: Hollywood Adventures (2015)
"Hollywood Adventures"? akan mengisahkan perjalanan ke Hollywood seorang pria bernama Jim (Huang Xiaoming. Sesampainya di Hollywood, Jim bertemu dengan Jodi (Vicki Zhao) yang akan menjadi pemandu wisatanya. Dalam rombongan itu Jim merasa terganggu oleh Sam (Tong Dawei). Namun mereka bertiga terjebak dalam sindikat pencurian berlian dan mengancam jiwa mereka. Mereka bertiga terpaksa berpisah dengan rombongan untuk menyelamatkan diri mereka. Dalam pelarian akan banyak hal tak terduga dan saling me...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2240 views
- Film
Film: American Hustle (2013)
"American Hustle"? bercerita tentang seorang penipu ulung, Irving Rosenfeld (Christian Bale) bersama mitra sekaligus kekasihnya Sydney Prosser (Amy Adams) yang dipaksa untuk bekerja dengan FBI bernama Richie DiMaso (Bradley Cooper) untuk menyelami sisi liar kota New Jersey yang penuh dengan mafia dan powerbrokers (orang-orang yang dibayar untuk mempengaruhi penduduk dalam pemungutan suara).Salah seorang politikus New Jersey, Carmen Polito (Jeremy Renner) terjebak di antara kedua pihak ini. Semen...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1705 views
- Film
Film: Walking with Dinosaurs (2013)
Untuk kali pertama dalam sejarah perfilman, penonton akan diajak untuk melihat dan merasakan kehidupan ketika dinosaurus menguasai Bumi. "Walking with Dinosaurs"? menggunakan berbagai macam penemuan dan teknologi untuk memperkenalkan lebih nyata berbagai jenis dinosaurus. Film ini mengajak pada petualangan prasejarah yang sangat mendebarkan....
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1691 views
- Film