Film: Street Society (2014)
Rio (Marcel Chandrawinata), juara bertahan balap jalanan ilegal. Bersama beberapa temannya, jagoan mesin Monty (Daniel Topan), juara Bali Gde (Yogie Tan), dan Nanda (Kelly Tandiono). Rio membentuk kelompok yang obsesinya kecepatan. Mereka berlomba melawan sesama pemilik mobil super di berbagai lokasi eksotis dan indah di seluruh negeri.Musuh bebuyutan Rio adalah Nico ( Edward Gunawan), pewaris sebuah sindikat kejahatan Surabaya yang dijaga ketat. Ia pembalap nomor satu di kotanya. Ia terus mendo...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2247 views
- Film
Berita: Demi "Move On", Alexa Key Tidak Mandi 7 Hari
Alexa Key bisa dibilang aktris muda, tapi totalitasnya dalam dunia akting patut diacungi jempol. Diitemui di syukuran film "Move On" di Function Room, Lobby Montana Montreal Casa Grande Residence, Jakarta Selatan, Senin (2/2), Alexa menceritakan tentang perjuangannya ketika main film.Walupun event saat bertemu dengan Alexa adalah untuk film MOVE ON, dara cantik juga tidak segan berbagi pengalamannya ketika syuting untuk Romeo dan Rinjani. Di film yang juga dibintangi oleh Deva Mahenra ini, Alexa...
- By
- 2512 views
- Berita
Berita: Trailer Super Bowl Kocak dari "Minions"
Para "Minions" rupanya juga tak mau kalah dengan ikut merilis trailer baru film mereka di ajang Super Bowl.Dalam trailer yang hanya berdurasi 47 detik ini, ditampilkan puluhan Minions yang sedang heboh menyaksikan pertandingan Super Bowl. Mereka mengenakan atribut masing-masing mendukung team jagoan mereka sambil bersorak-sorak.Trailernya di akhiri dengan kekonyolan khas Minions saat satu persatu dari mereka melepas pakaian sambil melemparkannya ke udara. Film "Minions" akan mengisahkan tentang ...
- By
- 2012 views
- Berita
Film: Girlhood (2015)
Muak dengan situasi keluarga kasar nya, kurangnya prospek sekolah dan "hukum anak laki-laki" di lingkungan, Shy Marieme (Karidja Touré) memulai kehidupan baru setelah jatuh dengan sekelompok tiga gadis berjiwa bebas. Dia mengubah namanya, gayanya, keluar dari sekolah dan mulai mencuri untuk dapat diterima dalam geng.Ketika situasi rumahnya menjadi tak tertahankan, Marieme mencari penghiburan dalam pria yang lebih tua yang menjanjikan uang dan perlindungan. Menyadari semacam ini gaya hidup tidak...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1993 views
- Film
Berita: Elton John Siapkan Serial Musical "Virtuoso"
Elton John menapaki tahun baru 2015 dengan sebuah karya film. Sebuah serial drama dengan konsep drama musikal kabarnya sedang dipersiapkan Elton.Dikabarkan oleh NME, Kamis (29/1/2015), Elton dan pasangannya, David Furnish menjadi produser untuk serial drama terbaru HBO berjudul 'Virtuoso'. Alan Ball juga dikabarkan ambil andil bertindak sebagai sutradara sekaligus penulis naskahnya.Serial 'Virtuoso' akan menceritakan tentang cerita keajaiaban musik bagi dunia. Academy of Musical Excellence di Wi...
- By
- 1715 views
- Berita