Berita: Garin Nugroho Sukses Ciptakan Kemesraan Chicco Jerikho dan Pevita Pearce di "Aach... Aku Jatuh Cinta!"
Multivison Plus (MVP) Picture bekerja sama dengan Tree Water Productions, dan sutradara Garin Nugroho menggarap film "Aach... Aku Jatu Cinta!", film ini lebih ringan dari film-film sebelumnya."Film ini bukan film yang serius seperti film-film sebelumnya. Namun untuk anak muda," ungkap Garin Nugroho saat acara syukuran dan buka puasa di rumahnya.Film yang dibintangi Chicco Jerikho (Rumi) dan Pevita Pearce (Yulia) dengan latar belakang tahun 1970-an, 1980-an dan 1990-an, dinilai film dengan tema p...
- By
- 1769 views
- Berita
Berita: Poster Lucu Chicco Jerikho, Pevita Pearce di "Aach... Aku Jatuh Cinta"
Film yang diproduseri oleh Wiwid Setya dan rencananya akan tayang oktober mendatang, "Aach... Aku Jatuh Cinta", telah dirilis poster terbarunya dengan nuansa penuh romantisme pink dan putih. Chicco Jerikho terlihat sedang duduk diatas sebuah mobil klasik sembari memegang tangan Pevita Pearce, yang sedang mengenakan busana penuh corak pada poster tersebut."Aach... Aku Jatuh Cinta" yang digarap oleh Garin Nugroho ini, agak berbeda dengan genre film terdahulunya, Chicco berperan sebagai Rumi, semen...
- By
- 1542 views
- Berita
Berita: Chico Jericho, Pevita Pearce Saling Bicara "Aach...Aku Jatuh Cinta!"
Multivision Plus kembali mengangkat film bertema romantis, dengan mempercayakan film "Aach...Aku Jatuh Cinta!" kepada Garin Nugroho.Chico Jericho dan Pevita Pearce didaulat untuk memerankah tokoh utama Rumi dan Yulia. Film "Aach...Aku Jatuh Cinta!" ini nantinya akan dibuat berlatar belakang era 70-an, 80-an dan 90-an."Film ini bukan film yang serius seperti film-film sebelumnya, namun untuk anak muda," ungkap Garin saat acara syukuran dan buka puasa di rumahnya di Pakualaman, Yogyakarta, Jumat (...
- By
- 1908 views
- Berita
Film: Ali Topan Anak Jalanan (2016)
"Ali Topan Anak Jalanan" bercerita tentang seorang pemuda berambut gondrong yang bernama Ali Topan yang jatuh cinta pada seorang gadis. Ia memiliki motor gede yang selalu dipakainya kemanapun ia akan pergi....
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2178 views
- Film
Film: Single (2015)
Sinopsis film "Single" bercerita tentang Ebi (Raditya Dika) seorang pemuda naif dan belum mempunyai pekerjaan. Ebi juga single forever yang belum pernah pacaran. Setiap kali mendekati perempuan, Ebi selalu saja ditolak.Suatu hari, adik Ebi, Alva (Frederik Alexander) yang lebih ganteng dan sukses darinya, mengumumkan kalau dia hendak menikah. Karena inilah, Ebi pun mencari pacar untuk dibawa ke pesta kawin Alva, agar harga dirinya di depan ibunya masih bisa diselamatkan.Dibantu dua orang teman ko...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 4380 views
- Film