Film: Cinta Setaman (2008)

Film ini mengisahkan delapan cerita yang tak berhubungan satu dengan yang lain, tapi diniati oleh pembuatnya terbingkai dalam satu tema: cinta, seperti juga yang terlihat dalam judul yang mengawali setiap cerita.�Kedelapan cerita itu: Kisah anak kecil yang selalu bekerja keras seharian demi hanya sebotol air bersih dan sepasang sepatu roda, tapi kemudian ditukarnya keinginan itu dengan membeli boneka Barbie.�Kisah kakak beradik penjual DVD bajakan yang berseteru lantaran sang adik kera...


selengkapnya



Film: 3 Dara (2015)

"3 Dara" bercerita tentang tiga pria yang mengalami perubahan sikap bak seorang dara. Kisah bermula ketika Affandy (Tora Sudiro), Djay (Adipati Dolken) dan Richard (Tanta Ginting) disumpahi oleh seorang wanita yang sebelumnya mereka goda. Ketiga lelaki itu kemudian menemukan perubahan sikap pada diri mereka, di mana mereka tidak lagi menjadi seorang laki-laki sejati yang gagah berani, macho sekaligus berengsek di mata perempuan.Kini mereka berubah menjadi sangat sensitif dan penuh empati, bahkan...


selengkapnya



Berita: Ketakutan Alex Abbad di "Guru Bangsa: Tjokroaminoto"

Alex Abbad, salah satu mantan VJ MTV bermain film kembali di "Melancholy is a Movement", yang digarap oleh Richard Oh, dan bermain bersama Morgan Oey, Hannah Al Rashid.Kini penampilannya cukup menonjol, dengan wajah dipenuhi kumis dan jenggot, pria 36 tahun ini sedikit bercerita tentang penampilannya."Jenggot, kumis, saya sengaja panjangin untuk main film 'Guru Bangsa: Tjokroaminoto'. Paling lama panjangin jenggot yah untuk film ini. Lebih dari 6 bulan." ujar bintang 99 Cahaya di Langit Eropa in...


selengkapnya



Film: Rayya, Cahaya Di Atas Cahaya (2012)

"Rayya, Cahaya Di Atas Cahaya" menceritakan tentang Rayya adalah seorang artis terkenal dan berbakat. Penghargaan tidak pernah berhenti didapatkannya. Film yang dibintangi selalu box office, lagu yang dia nyanyikan menjadi nomor satu di radio. Namun, Rayya sesungguhnya terlalu cerdas, dan tidak bahagia dengan semua keberhasilan dan gemerlap kehidupan bergelimang harta yang penuh kepalsuan. Kegelisahannya diperparah dengan persoalan percintaanya yang kandas, diputuskan oleh pacarnya yang berstatu...


selengkapnya



Film: Melancholy Is A Movement (2015)

Sinopsis film "Melancholy Is A Movement" berkisah tentang cita-cita seorang pembuat film yang mendadak terhenti oleh sebuah kejadian. Dinamika teman-teman di sekitarnya dan kebutuhan untuk membayar sewa kantor membuat ia harus bergerak dan menerima tawaran untuk membuat sebuah film religi. Sebuah genre yang selalu dihindarnya.Tanpa disadarinya, ia terseret dalam sebuah perangkap kehidupan: sejauh mana ia bisa pertahankan cita-citanya dengan kemungkinan-kemungkinan kehidupan yang sepertinya punya...


selengkapnya