Film: Pulau Hantu 2 (2008)
"Pulau Hantu 2" bercerita tentang Dante (Ricky Harun) kembali terperangkap di Pulau Hantu. Bersama Nero (Abdurrahman Arif) ia mati-matian berusaha menyelamatkan diri dari ancaman arwah penasaran. Belum berhasil kabur, tiba-tiba malah ada sembilan anak muda yang maunya bikin pesta gila-gilaan di pulau itu. Omongan soal penunggu pulau tidak digubris oleh mereka.Dante dan Nero tambah pusing ketika ratusan anak-anak dugem mulai berdatangan ke pulau itu. Apalagi waktu dukun yang disewa untuk mengaman...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2834 views
- Film
Film: Ketika Angin Bicara Pada Awan (2015)
"Ketika Angin Bicara Pada Awan" bercerita tentang seorang pengangguran dan keluarganya. ...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1137 views
- Film
Film: Pulau Hantu (2007)
"Pulau Hantu" bercerita tentang delapan sahabat hendak pergi berlibur, namun kapal pesiar yang mereka tumpangi harus berbelok arah dan menurunkan mereka di sebuah pulau kecil yang indah. Mereka memutuskan untuk menghabiskan masa liburan mereka di situ. Namun, di balik keindahan pulau tersebut, terdapat rahasia yang membawa maut. Sementara delapan remaja ini bersenang-senang di pantai, roh penunggu pulau mengintai hendak mengambil nyawa mereka satu persatu....
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1731 views
- Film
Film: Mimpi Anak Pulau (2015)
Sinopsis film "Mimpi Anak Pulau" merupakan film adaptasi dari novel berjudul sama karya Abidah El-Khalieqy, yang mengangkat kisah nyata salah satu seorang Deputi BP Batam bernama Gani Lasya. Gani Lasya adalah anak pesisir Nongsa yang hidup miskin dan harus melalui banyak lika-liku kehidupan. Ibunya pedagang kue. Lulus SD ia harus mendayung sampan ke Tanjung Pinang dari jam 17.00 hingga pukul 06.00. untuk melanjutkan sekolah di PGA (Pendidikan Guru Agama). Ketika itulah pertama kali ia mengenaka...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1726 views
- Film
Film: Suster N (Dendam Suster Ngesot) (2007)
"Suster N (Dendam Suster Ngesot)" bercerita tentang Rose (Dominique Sanda) adalah pemilik panti jompo di sebuah puncak bukit di Tanah Pasundan, ketika Belanda masih menguasai Republik Indonesia. Setelah berganti zaman, panti tersebut telantar, dan oleh penduduk sekitar dikenal sebagai Villa Rose yang diwariskan pada Sarah (Atiqah Hasiholan). Sarah tinggal di Belanda. Setelah menikah dengan Jonathan (Bob Steven), Sarah ingin kembali sepenuhnya tinggal di Indonesia dan menghidupkan kembali panti j...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1541 views
- Film