Sinopsis Film

Film: About Time (2013)

Pada usia 21 tahun, Tim Lake (Domhnall Gleeson) menyadari dirinya dapat melakukan perjalanan menembus waktu. Setelah malam tahun baru yang tidak memuaskan, ayah Tim (Bill Nighy) memberitahu anak-anaknya bahwa laki-laki dalam keluarganya memiliki kemampuan untuk melakukan perjalanan waktu.Tim memang tidak bisa merubah sejarah, tapi dia bisa mengubah apa yang telah terjadi dalam hidupnya sehingga ia memutuskan untuk membuat dunianya menjadi lebih baik. Sayangnya, hal ini tidak semudah yang dibayan...


selengkapnya



Film: Force of Execution (2013)

Alexander Coates (Steven Seagal) orang kepercayaan dalam sebuah kelompok kriminal yang besar telah menghancurkan seluruh musuh-musuh dari kelompok tersebut, termasuk pembunuh bayaran terbaik. Alexander yang sudah cacat di kedua tangannya memutuskan untuk pensiun dan digantikan oleh anak didiknya, Roman Hurst (Bren Foster). Suatu saat Roman telah mengacaukan suatu rencana pembunuhan, Roman hanya bisa meminta bantuan Alexander. Namun, sebelum dia mendapatkan pertolongan seorang pembunuh kejam bern...


selengkapnya



Film: The Book Thief (2013)

"The Book Thief"? berkisah tentang seorang gadis muda bernama, Liesel Meminger (Sophie Nelisse). Liesel yang selalu berpikir tidak memiliki tempat tinggal dan keluarga, merubah pemikirannya setelah ia pindah ke Jerman dan bertemu orang tua angkatnya yang baru (Geoffrey Rush, Emily Watson). Di saat Nazi memulai perburuan terhadap Yahudi, keadaan di Jerman menjadi kacau.Max Vandenburg (Ben Schnetzer) seorang Yahudi yang sakit dan butuh pertolongan, membuat orang tua angkat Liesel mengambil resiko ...


selengkapnya



Film: Hwayi: A Monster Boy (2013)

"Hwayi" bercerita tentang sebuah organisasi kejahatan yang beranggotakan 5 orang, dipimpin oleh Seok Tae (Kim Yun Seok). Suatu hari organisasi itu melakukan penculikan bayi laki-laki ini bernama Hwa Yi dan mereka mengasuhnya seperti anak mereka sendiri.Sekarang bayi laki-laki itu sudah berusia 17 tahun (Yeo Jin Goo) dan telah berubah menjadi pembunuh yang mematikan. Hwa Yi yang sekarang sudah masuk dalam anggota geng ayahnya, masih memiliki rasa ingin tahu tentang masa lalunya, pada akhirnya Hwa...


selengkapnya



Film: Legend of a Rabbit 2: Martial of Fire (2015)

Film sekuel dari "Legend of a Rabbit" ini masih berfokus pada Tu, seekor kelinci yang ahli dalam seni bela diri dan berhasil menjadi pahlawan di film pertama.Tu memiliki kemampuan dalam seni bela diri setelah dia diberi kekuatan oleh gurunya, Shifu. Namun suatu ketika, kemampuan seni bela dirinya itu hilang dan dia akan berusaha untuk mendapatkan kemampuannya itu kembali.Disisi lain, teman-teman Tu akan menghadapi seorang penguasa yang jahat dan telah meneror orang-orang di desanya dengan rahasi...


selengkapnya