Tag "set"

Film: Satu Kecupan (2004)

Meski sudah dua tahun pacaran, tak sekalipun Ardi (Henky Kurniawan) mencium bibir kekasihnya, Desi (Masayu Anastasia), pelajar SMA dan penyiar radio. Ardi tak mau mencium Desi, karena tak mau menggangu hubungan cinta mereka dengan hal-hal berbau hasrat fisik, apalagi Desi masih pelajar. Desi sendiri begitu mendambakan ciuman Ardi, karena sebagian besar temannya sudah berciuman dengan pacar mereka. Suatu hari, di tengah siaran radio, Desi ditanya pendengar mengenai pengalaman pertama berciuman d...


selengkapnya



Film: Drupadi (2008)

Kisah tentang Drupadi, istri dari lima bersaudara Pandawa. Di malam yang menentukan, Pandawa diundang bermain dadu melawan Kurawa bersaudara. Sakuni, paman para Kurawa mengatur permainan itu melawan Yudhistira, sulung dari Pandawa. Yudistria kehilangan seluruh kekayaannya, dan lalu kerajaannya. Ia juga mempertaruhkan saudara-saudaranya, dirinya, dan akhirnya Drupadi, untuk menjadi hamba sahaya.Dalam perjuangan mendapatkan kebebasannya, Drupada berulangkali mempertanyakan hak Yudhistria mempertar...


selengkapnya



Film: Kala Lereina (2008)

Bagi Lereina, berayah Jawa-Muslim dan beribu Yahudi-Kristen tidaklah membuat hidupnya mudah. Setelah bertahun-tahun terombang-ambing antara budaya dan agama, ia berharap identitas yang ia pilih sekarang akan membuatnya kukuh untuk selamanya....


selengkapnya



Film: Yang Belum Usai (2008)

Perjalanan Ibu Sumarsih, ibunda dari Wawan salah seorang mahasiswa yang tertembak mati sepuluh tahun silam masih berlanjut. Entah kapan ia dan sejumlah orangtua lainnya bisa memperoleh keadilan. Setiap Kamis, Ibu Sumarsih bersama para orangtua lainnya mengadakan aksi Kamisan, tanpa peduli keadaan cuaca. Akankah saatnya tiba baginya untuk menghentikan perjuangan?...


selengkapnya



Film: Jangan Bilang Aku Gila! (2008)

Suharto dan Rufiana menderita penyakit jiwa dan menjadi pasien di Pesantren Al-Gahfur, Bondowoso. Setelah dinyatakan sembuh, Rufiana menikah dan mempunyai anak, sementara Suharto memilih untuk tinggal di Al-Gahfur dan bekerja di sana. Baik Suharto maupun Rufiana tetap merasa bahwa keluarga, terlebih lagi masyarakat, sulit untuk menerima mereka kembali....


selengkapnya