Tag "mir"

Film: Gairah Membara (1998)

Pertarungan antar anak dalam keluarga "mafia". Leo (Baron Hermanto) dan Carmen (Sony Dewantoro) ingin menyingkirkan Rigo (Barry Prima), anak tiri keluarga yang disayang ayahnya, kepala "mafia". Setelah Leo dibunuh Carmen atas suruhan ayahnya, karena mengkhianat dengan usaha membunuh sang ayah, Carmen berusaha menyingkirkan Rigo.Rigo mengalah dan hidup menyendiri bersama istrinya, Tiara (Diaz Astiza), perawat yang menyumbangkan darah saat sang ayah terluka. Carmen terus memburu Rigo, hingga duel ...


selengkapnya



Film: Menentang Nafsu (1999)

Seorang pembunuh bayaran keluar dari penjara setelah 10 tahun mendekam. Ia menaruh dendam pada polisi yang menembaknya hingga impoten dan berniat membalas. Niat itu dilaksanakan meski sudah dilarang oleh kepala sindikatnya yang sudah membesarkan organisasi itu hingga sebagian berjalan secara legal. Sang kepala sindikat malah dibunuhnya. Pertempuran balas dendam berlangsung....


selengkapnya



Film: Petualangan Sherina (1999)

Sherina (Sherina Munaf) yang terkenal sebagai penyanyi anak-anak, tapi dengan lagu yang bukan anak-anak, dimanfaatkan dalam film musikal ini. Karena ayahnya, Darmawan (Mathias Muchus), insinyur pertanian, mendapatkan kerja pertanian sesuai dengan impiannya, Sherina ikut pindah ke Bandung Utara. Di sekolah baru, ia mendapat "musuh", Sadam (Derby Romero), yang ternyata anak dari "majikan" Darmawan, Ardiwilaga (Didi Petet).Hal ini diketahui Sherina saat berliburan ke rumah Ardiwilaga. Dalam kesempa...


selengkapnya



Film: Ada Apa dengan Cinta? (2002)

Cinta (Dian Sastrowardoyo), 17 tahun, dipercaya mengelola majalah dinding sekolah bersama sahabatnya, Milly (Sissy Priscillia), Karmen (Adinia Wirasti), Alya (Ladya Cheryl), dan Maura (Titi Kamal). Mereka ini juga membentuk sebuah "geng". Kenyamanan persahabatan ini berubah ketika Cinta bertemu dengan Rangga (Nicholas Saputra), yang angkuh dan dingin, padahal mereka satu sekolah meski kehadiran Rangga tak terasakan. Rangga membawa Cinta masuk dunia "lain" dari yang dihidupinya selama ini. Rangga...


selengkapnya



Film: Bajrangi Bhaijaan (2015)

Film ini mengisahkan seorang pria yang sangat dekat dengan anak-anak bernama "Bajrangi Bhaijaan" (Salman Khan). Bajrangi adalah seorang muslim yang diam-diam menaruh hati pada seorang gadis hindhu bernama Rasika (Kareena Kapoor). Suatu ketika Bajrangi menemukan seorang gadis kecil yang berasal dari Pakistan dan kini tersesat di India. Bajrangi merawat gadis itu seperti anaknya dan berusaha mencari cara untuk dapat mempertemukan gadis ini dengan keluarganya....


selengkapnya