Tag "biografi"
Film: Marsinah (Cry Justice) (2000)
Berasal dari kisah nyata buruh Marsinah yang menjadi lambang perlawanan buruh karena dibunuh saat memperjuangkan hak-hak buruh di tempatnya bekerja, PT Catur Putra Surya (CPS), di Sidoarjo. Kasus ini belum jelas ujung pangkalnya ketika film ini dibuat dan diedarkan. Tidak mengherankan bila di akhir film itu muncul pertanyaan: kalau terdakwanya dibebaskan Mahkamah Agung, lalu siapa yang membunuh Marsinah.Film ini tidak mengisahkan secara langsung cerita tentang tokoh Marsinah itu, tapi berkisah s...- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2032 views
- Film
Film: Mandela: Long Walk to Freedom (2014)
"Mandela: Long Walk to Freedom"? adalah film yang berdasar pada autobiografi mantan Presiden Afrika Selatan Nelson Mandela, dengan judul yang sama. Mengisahkan kehidupan awal Nelson Mandela di usia muda, pendidikan yang ditempuh, dan saat dia ditahan selama 27 tahun sebelum ia menjadi Presiden....- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1309 views
- Film
Film: The Railway Man (2013)
"The Railway Man"? adalah film yang berdasarkan pada otobiografi dari Eric Lomax. Pada Perang Dunia II, Eric Lomax (Colin Firth) seorang perwira Angkatan Darat Inggris ditangkap oleh tentara Jepang di Singapura. Kemudian Ia dikirim ke kamp kerja paksa dimana ia harus bekerja di proyek pembangunan jalur kereta Thailand-Burma. Selama di kamp kerja paksa, ia kerap disiksa, dipukuli dan melihat kekejaman tentara Jepang terhadap teman-temannya sesama tawanan.Setelah perang berakhir, ia menderita trau...- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1658 views
- Film
Film: Rayya, Cahaya Di Atas Cahaya (2012)
"Rayya, Cahaya Di Atas Cahaya" menceritakan tentang Rayya adalah seorang artis terkenal dan berbakat. Penghargaan tidak pernah berhenti didapatkannya. Film yang dibintangi selalu box office, lagu yang dia nyanyikan menjadi nomor satu di radio. Namun, Rayya sesungguhnya terlalu cerdas, dan tidak bahagia dengan semua keberhasilan dan gemerlap kehidupan bergelimang harta yang penuh kepalsuan. Kegelisahannya diperparah dengan persoalan percintaanya yang kandas, diputuskan oleh pacarnya yang berstatu...- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2434 views
- Film
Berita: Biografi Rihana dan Perjalanan Musiknya Difilmkan
Rihanna kini menjadi salah satu aktris yang perjalanan kariernya atau pun kehidupan pribadinya menjadi bahan bagi pentas layar lebar. Dilansir Aceshowbiz, Jumat (13/3/2015), perjalanan Rihanna dari seorang perempuan muda biasa hingga kini menjadi salah satu dari penyanyi paling tersohor akan diangkat menjadi film dokumenter. Peter Berg akan duduk di atas kursi sutrdara.Untuk konsep, film dokumenter itu tidak seperti film dokumenter pada umumnya. Peter menggabungkan unsur teatrikal di dalamnya na...- By
- 1223 views
- Berita