Tag "avengers"
Berita: OST "Battle of Surabaya" Akan Dirilis
Original soundtrack (OST) film animasi "Battle of Surabaya" berjudul "Mengingatmu" telah dibuatkan video klipnya. STMIK AMIKOM Yogyakarta mendapatkan kepercayaan untuk menggarap video klip tersebut.Angela Nazar, penyanyi keturunan Indonesia yang menjadi pemenang III kompetisi X Factor Belanda 2014 dipercaya untuk menyanyikan OST film tersebut, Sementara musiknya diaransemen Tohpati.Lagu ciptaan Aryanto Yuniawan dan Brama Sendy ini mengisahkan cinta yang universal. Lagu ini akan dirilis pada pert...- By
- 2049 views
- Berita
Berita: Minggu Keempat, Apakah "Jurassic World" Masih Tak Terkalahkan?
Memasuki minggu keempat, apakah Jurassic World kembali memuncaki tangga box office setelah sukses menjadi top box office di pekan ketiga penayangannya lalu.Seperti kita ketahui, minggu lalu banyak film-film rilisan baru seperti Ted 2, Max, dan Inside Out, Jurassic tetap mampu kumpulkan hasil fantastis sebesar $54.2 Juta.Total dari penayangannya di Amerika saja, Jurassic telah meraup total $500.1 Juta. Hasil ini sekaligus memecahkan satu lagi rekor baru untuk Jurassic World sebagai film tercepat ...- By
- 1802 views
- Berita
Berita: "Jurrasic World" Masih Bertengger di Puncak Box Office
Film petualangan dinosaurus yang menegangkan, "Jurassic World" masih belum tergeser dari posisinya di puncak box office, setelah dua minggu lebih penayangannya."Jurassic World" berhasil mengumpulkan pendapatan sebesar USD 102 juta (Rp 1,3 triliun), mengungguli "Inside Out" yang meraih USD 91 juta (Rp 1,2 triliun). Film yang dibintangi Chris Pratt dan Bryce Dallas Howard itu bahkan memecahkan rekor sebagai film tercepat yang menerima pendapatan terbanyak."Ini sangat luar biasa," ujar Nick Carpou ...- By
- 1795 views
- Berita
Film: Captain America: The Winter Soldier (2014)
"Setelah cataclysmic events di New York bersama The Avengers, Captain America: The Winter Soldier menemukan Steve Rogers alias Captain America, hidup tenang di Washington DC, dan mencoba menyesuaikan diri dengan dunia modern. Tapi ketika rekan SHIELD diserang, Steve menjadi terlibat dalam intrik yang mengancam untuk menempatkan dunia dalam risiko.Bergabung bersama Black Widow, Captain America berjuang untuk mengekspos konspirasi, sementara melawan pembunuh profesional yang dikirim untuk membungk...- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1339 views
- Film
Berita: Arrow dan Flash Bergabung di "Legends of Tomorrow" Series
Semakin banyak film superero yang mengambil tema live action setelah kesuksesan film "Avengers", disusul dengan "Guardians of Galaxy", "Justice League" dan "Suicide Squad", kini segera muncul kelompok superhero baru bernama "Legends of Tomorrow".Tetapi kelompok supehero ini menjanjikan sesuatu yang berbeda dari yang lainnya, "Legends of Tomorrow" akan hadir sebagai film serial televisi, yang dijadwalkan akan mulai tayang di channel CW pada tahun 2016 mendatang.Dengan mengusung superhero serial t...- By
- 2178 views
- Berita