Tag " drama"
Film: 300: Rise of an Empire (2014)
"300: Rise of an Empire"? berkisah tentang Themistokles yang akan menyatukan seluruh kerajaan di Yunani untuk menjatuhkan Xerxes. Namun Xerxes tidak mudah dijatuhkan, ia mempunyai rencana untuk melakukan penyerangan ke Yunani dengan dikomandoi seorang pemimpin pasukan angkatan laut terhebat, Artemisia. Film ini akan berfokus pada Pertempuran Artemisium....- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1572 views
- Film
Film: Jab Tak Hai Jaan (2012)
Seorang imigran muda bernama Samar Anand jatuh cinta dengan gadis yang ingin menikahi orang Inggris, bukan India yang khas dengan kulit coklatnya. Tapi gadis tersebut akhirnya jatuh cinta dengannya, tapi kisah cinta ini berakhir dengan perpisahan.Kemudian Samar muak dengan kehidupan dengan emosi besar bergabung penjinak bom tentara India, di mana ia menggoda kematiannya di kesaharian hidupnya. Seorang wartawati muda dari discovery channel mendekati timnya untuk mengangkat cerita tentang Samar da...- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2050 views
- Film
Film: Lone Survivor (2014)
"Lone Survivor"? berdasarkan kisah nyata dari kegagalan suatu misi "Operation Red Wing" yang telah menugaskan empat anggota dari Tim SEAL 10 di 28 Juni 2005 yang di tugaskan untuk membunuh seorang ketua Taliban, Ahmed Shahd (Yousuf Azami). Ternyata mereka diserang dengan cepat oleh para Taliban, Markus Luttrell (Mark Wahlberg) hanya satu satunya anggota yang bisa selamat dari penyerangan itu....- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2639 views
- Film
Film: Frankie & Alice (2014)
"Frankie & Alice"? adalah sebuah drama psikologis yang berdasarkan sebuah kisah nyata dari Frankie Murdoch (Halle Berry). Pada awal tahun 1970-an di Los Angeles, seorang wanita bernama Frankie memiliki kepribadian ganda. Kepribadiannya yang lain bernama Alice dan mereka memiliki sifat yang bertolak belakang. Semenjak dia memiliki gangguan itu, Frankie seperti tidak bisa mengkontrol dirinya sendiri. Berbagai masalah yang muncul membuatnya harus berusaha untuk sembuh demi mendapatkan kehidupannya ...- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1512 views
- Film
Film: No Tears for the Dead (2014)
Sinopsis film "No Tears for the Dead" menceritakan tentang Gon (Jang Dong Gun), dibesarkan oleh mafia dan tumbuh menjadi pembunuh bayaran berdarah dingin. Gon, yang mendapatkan sebuah misi untuk membunuh seorang perempuan bernama Mo Kyung (Kim Min Hee). Setelah kehilangan anak perempuannya, Mo Kyung menjadi begitu larut dalam kesedihan. Gon yang mengetahui hal itu, menjadi bingung dalam melakukan misinya. Namun, semua menjadi lebih berbahaya ketika Gon dan Mo Kyung saling jatuh cinta....- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1785 views
- Film