Film: The Jungle Book (2016)
"The Jungle Book" akan mengisahkan kehidupan seorang bayi bernama Mowgli. Dia dibesarkan oleh keluarga serigala di sebuah hutan. Suatu ketika, Mowgli dipaksa meninggalkan hutan yang sudah menjadi rumahnya untuk menemukan jati dirinya....
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1836 views
- Film
Film: Life (2015)
"Life" berkisah tentang fotografer Dennis Stock (Robert Pattinson) yang bekerja untuk majalah Life. Ia kemudian mendokumentasikan kehidupan salah satu aktor ternama Hollywood, James Dean (Dane DeHaan). Keduanya bersahabat dan Dennis sempat melakukan perjalanan bersama James sebelum ajal menjemput sang aktor....
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1581 views
- Film
Film: A Common Man (2013)
"A Common Man" bercerita tentang seorang pria misterius (Ben Kingsley) meletakkan lima bom di penjuru kota Kolombo, Sri Lanka. Selain itu dia juga mengancam akan meledakkan kecuali wakil Inspektur Jenderal Departemen Kepolisian Kolombo (Ben Cross) setuju untuk melepaskan empat teroris terkenal yang telah ditangkap dan dipenjarakan....
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1464 views
- Film
Film: Walking With the Enemy (2014)
Terinspirasi dari kisah nyata, "Walking with the Enemy"? mengikuti kehidupan heroik dari seorang pemimpin dunia dan pemuda yang menjadi saksi kekejaman pada era Perang Dunia II. Regent Horthy (Ben Kingsley) adalah seorang pemimpin luar biasa dari Hungaria yang merupakan sekutu dari Jerman, dengan banyaknya bantuan untuk Hitler akhirnaya membawa akhir dari masa perang. Dalam upaya menyeimbangkan antara perang dan perdamaian, Regent dipaksa untuk menyerahkan kekuasaannya ke pihak lawan Jerman atau...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1620 views
- Film
Film: Ender's Game (2013)
Di masa depan, manusia di Bumi hampir saja punah akibat serangan alien. Untuk mempersiapkan bumi dari serangan alien, anak-anak yang memiliki bakat khusus dikirim ke markas militer canggih untuk dilatih.Ender Wiggin (Asa Butterfield) seorang anak yang pemalu namun memiliki bakat yang luar biasa. Ender adalah yang terbaik dari rekan-rekannya, Ia adalah harapan manusia dalam perang melawan kesadisan Alien....
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1497 views
- Film