Film: Romantini (2013)
Kartini, biduan organ tunggal di kampung, bersedia untuk tinggal di Ibu kota besama sang suami, sopir bus antarkota. Kartini menyimpan sejuta harapan di Jakarta.Empat belas tahun berlalu, mimpi untuk hidup lebih baik tidak kunjung tiba. Rahman yang kini sudah menganggur, jarang pulang ke rumah. Pelangi, putri satu-satunya mereka, tumbuh menjadi gadis remaja yang introvert dan antisosial. Kartini bekerja menjadi pemandu lagu di sebuah klub karaoke sekaligus menerima upah cucian untuk penghuni rus...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 3219 views
- Film