Berita: UPS "Cinderella" Tergeser Oleh "Insurgent" Dari Puncak Box Office

"Insurgent" memang tidak dapat dipungkiri bisa melengserkan siapapun dipuncak tangga box office, dilihat banyaknya antrian untuk menonton film ini, tak hanya di Amerika Serikat, bahkan di Indonesia sendiripun mengalami kejadian serupa.Setelah tayang satu hari dari tanggal penayangannya, Insurgent langsung berhasil melesat ke posisi juara film terlaris minggu ini di Amerika dengan perolehan $54 Juta. Insurgent sekaligus melengserkan juara box office pekan sebelumnya "Cinderella" yang turun ke pos...


selengkapnya



Berita: Tarian Reza Rahadian di Teaser Film "Guru Bangsa: Tjokroaminoto"

Reza Rahadian yang kembali membintangi film bertema nasionalisme di dalam film "Guru Bangsa: Tjokroaminoto", yang diarahkan oleh Garin Nugroho menampiklan teaser baru yang dirilis oleh Picklock Production, dengan durasi 50 detik.Teaser "Guru Bangsa: Tjokroaminoto" ini menampilkan Tjokroaminoto dan Soeharsikin (Putri Ayudya) saat sedang berada di Rumah Peneleh. Mereka pun terlihat bahagia menari bersama.Sementara itu, "Guru Bangsa: Tjokroaminoto" menceritakan kisah hidup HOS. Tjokroaminoto di era...


selengkapnya



Berita: Sihir "Cinderella" Berhasil Duduki Tangga Box Office

Tidak disangka, cerita fairy tale Cinderella dan sepatu kaca-nya berhasil ke puncak tangga box office sebagai film terlaris pekan ini. Sejak ditayangkan sejak tanggal 13 maret 2015, Cinderella sukses meraup $70.05 Juta dari 3 hari penayangannya.Cinderella mencetak rekor film berpenghasilan tertinggi keenam yang rilis di sepanjang sejarah bulan Maret. Filmnya bahkan juga mengalahkan rekor "Maleficent" yang saat tayang tahun lalu, "hanya" meraup $69.4 Juta di pekan pertama penayangannya.Selain di ...


selengkapnya



Berita: Upaya Penyatuan Pribumi-Cina Reza Rahadian di "Guru Bangsa: Tjokroaminoto"

Reza Rahadian tampil di trailer berdurasi 3 menit "Guru Bangsa: Tjokroaminoto" yang mampu menggugah rasa nasionalisme.Trailer diawali dengan adegan orang-orang pribumi yang masih dijajah Belanda. Tjokroaminoto (Reza) adalah salah satu anak bangsa yang mengenyam pendidikan tinggi dan memiliki kesadaran akan pentingnya persatuan di nusantara."Mari kita bersama-sama melakukan perlawanan atas ketertindasan agar semua rakyat di nusantara tidak lagi dipandang sebagai seperempat manusia," kata Tjokroam...


selengkapnya



Berita: Chico Jericho, Arifin Putra Membintangi Film "Negeri Van Oranje"

Bagi pecinta novel "Negeri Van Oranje", pasti akan gembira setelah dikabarkan novel karya Wahyuningrat, Adept Widiarsa, Nisa Riyadi, dan Rizky Pandu Permana ini akan di adaptasi menjadi sebuah film.Para pemain-pun sudah ditentukan, seperti Arifin Putra, Chico Jericho, Abimana Aryasatya, Ge pamungkas dan Tatjana Saphira akan menjadi 5 tokoh utama di film tersebut.Proses syuting "Negeri Van Oranje" akan bertempat di Belanda dan Praha. Film garapan Falcon Pictures ini melakukan pengambilan gambar d...


selengkapnya