Film: Selamanya Mutiara (2005)

"Selamanya Mutiara" bercerita tentang Rasinah, maestro tari topeng Indramayu. Film ini adalah tentang kesehariannya sebagai seniman yang tampil dari satu panggung ke panggung, pendidik tari topeng, dan kepala rumah tangga. Profil perempuan yang berperan besar atas keberlangsungan hidupnya kesenian tradisional dan juga pekerja keras yang tetap aktif di masa tuanya....


selengkapnya



Film: Yasujiro Journey (2004)

"Yasujiro Journey" bercerita pada tahun 1942, Zero sebuah pesawat militer Jepang jatuh di Indonesia. Pilot pesawat ini selamat tapi dia tidak pernah di temukan. Pada tahun 2002 cucu sang pilot datang ke Indonesia mencari kakeknya. Dia juga hilang dan tidak pernah ditemukan...


selengkapnya



Film: A Pig Like Woman (2015)

"A Pig Like Woman" berkisah tentang sebuah desa yang dulunya sangat terkenal dengan pemancingannya namun sekarang sudah banyak ditinggal oleh penduduk. Joon Sub (Lee Jong Hyuk) adalah satu-satunya pria lajang di desa tersebut. Disisi lain ada 3 wanita yang masih lajang di desa yaitu Jae Hwa (Hwang Jung Eum), Mi Ja (Choi Yeo Jin) and Yoo Ja (Park Jin Joo) yang secara tidak langsung memperebutkan Joon Sub....


selengkapnya



Berita: Film "Baywatch" Dapat Kecaman dari Pamela Anderson

Serial "Baywatch" yang sangat terkenal rencananya akan di angkat ke layar lebar, namum Pamela Anderson sebagai salah satu pemeran utama serial "Baywatch" ini mengecam dengan mengatakan seluruh bintang serial "Baywatch" tidak memberikan apresiasi terhadap versi layar lebar."Tidak ada satu pun yang mengapresiasi remake tersebut. Serial televisinya adalah yang terbaik untukku dan industri televisi era 90-an," ujar pemeran karakter C.J Parker itu seperti dilansir NME, Rabu (19/8/2015).Bintang lainny...


selengkapnya



Berita: Elyzia Mulachela Berlogat Madura di "Catatan Akhir Kuliah"

Elyzia Mulachela yang sukses bermain dalam film "Perahu Kertas", tampaknya memiliki kemampuan khusus dalam memerankan karakter daerah, Elyzia dipercaya memerankan gadis Madura untuk "Catatan Akhir Kuliah". Artis yang pernah memerankan gadis bali di "Perahu Kertas" itu pun mengaku membutuhkan pendalaman ekstra sebagai gadis Madura. Tapi ia tidak sampai harus datang ke Madura untuk menyempurnakan perannya. "Hehehe nggak kok nggak sampai ke Madura," ucap Elyzia di konferensi pers di Depok, Jawa B...


selengkapnya