Berita: Sheryl Sheinafia Galau Abis di "Koala Kumal"?

Sheryl Sheinafia, penyanyi cantik yang terjun di dunia film untuk pertama kalinya di film garapan Raditya Dika, "Koala Kumal"."Bermain film sesuatu yang nggak aku sangka," ungkap Sheryl. "Tantangan parah. Ini kayaknya bakal jadi tolak ukur untuk akting aku ke depan." tambah Sheryl yang berperan sebagai sahabat Radit yang gemar bermain gitar.Dalam proses syuting film yang diadaptasi dari novel dengan judul yang sama, Sheryl mengaku galau, dan untuk menghilangkan kegalauannya, dia membawa skenario...


selengkapnya



Berita: Tak Tanggung-Tanggung, Sound Editing "Rudy Habibie" Digarap di Amerika Serikat

Film produksi MD Pictures, "Rudy Habibie" yang telah selesai masa produksinya, kini akan melakukan proses sound editing yang akan digarap di Los Angeles, Amerika Serikat.Wildfire Sonic Magic ditunjuk sebagai studio yang akan memproses film yang dibintangi oleh Reza Rahadian yang memang biasa dipakai film-film Hollywood untuk melakukan proses sound editing.Sang produser, Manoj Punjabi memang mengharapkan suara film "Rudy Habibie" yang super maksimal."Harusnya lebih maksimal ya. Karena semuanya le...


selengkapnya



Berita: Akting Mengagumkan BCL di "Jilbab Traveler: Love Sparks in Korea", Tuai Pujian Sang Penulis

Setelah film "Assalamualaikum Beijing," "Emak Ingin Naik Haji" yang merupakan film adaptasi dari novel Asma Nadia dari judul yang sama, kini karyanya yang lain "Jilbab Traveler" yang merupakan novel ketujuh yang diangkat ke layar lebar, dan kali ini diangkat dengan judul "Jilbab Traveler: Love Sparks in Korea" yang akan diperankan oleh Bunga Citra Lestari sebagai Rania, dan dirilis 5 Juli mendatang."Ini buku yang ke-51 yang aku tulis dan buku aku yang ketujuh yang difilmkan. Empat puluh persen d...


selengkapnya



Berita: Berperan "Untuk Angeline", Kinaryosi Jadi Cengeng?

Film "Untuk Angeline" yang sebentar lagi akan tayang, walaupun sempat dihujat para netter tentang fil yang mengangkat dari kisah pembunuhan sadis bocah Angeline, yang akan dibintangi oleh artis cantik, Kinaryosih yang berperan sebagai Hamidah, ibu kandung Angeline. Film "Untuk Angeline" ini sempat diabaikan olehnya sampai akhirnya ia bersedia menandatangani kontrak, dan mengaku bangga dapat terpilih sebagai salah satu pemain.Dalam proses film "Untuk Angeline" ini diakuinya, bahwa ia mendadak be...


selengkapnya



Berita: Sutradara Anggy Umbara Bicara Soal "Panji Tengkorak"

Film adaptasi dari komik klasik Indonesia yang diciptakan oleh komikus terkenal Hans Jaladara, diciptakan tahun 1960-an, namun baru diterbitkan pada tahun 1968 dalam lima serial, yaitu "Panji Tengkorak" akan segera proses produksinya di tahun ini, film garapan Anggy Umbara ini akan memiliki atmosfer tersendiri, hal ini diungkap Anggy dalam beberapa waktu lalu."Kali ini buat yang beda, 'Panji Tengkorak' genrenya action banget enggak ada unsur komedinya sama sekali, jadi dari genre ini sesuatu yan...


selengkapnya