Celebrity: Theo James Tidak Suka Eksis di Media Sosial
Selebriti dunia yang saat ini menggunakan sarana media sosial, seperti Twitter dan Instagram untuk lebih dekat dengan para penggemarnya, berbeda dengan Theo James bintang "The Divergent Series: Insurgent" menganggap media sosial adalah sebuah sarana yang tak begitu penting.James mengaku bahwa hal tersebut sama sekali tidak menarik untuknya, dikarenakan ia menginginkan privacy pada kehidupan pribadinya, khususnya dengan sang kekasih, Ruth Kearney. Dia lebih senang melakukan interaksi langsung den...
- By
- 1709 views
- Celebrity
Berita: "Avengers: Age of Ultron" Rilis Trailer Quicksilver dan Scarlet Witch
Ada yang baru dari film produksi Marvel "Avengers: Age of Ulron" yang akan segera tayang 1 Mei 2015 mendatang, dengana menampilkan tokoh baru yakni Scarlet Witch dan Quicksilver. Aksi keduanya baru-baru ini di tayangkan melalui trailer terbaru mereka.Joss Whedon, sang sutradara, berkomentar mengenai betapa pentingnya dua karakter ini dalam dunia "Avengers" kedepannya.Dua pemerannya Aaron Taylor Johnson (Quicksilver) dan Elizabeth Olsen (Scarlett Witch) juga menjelaskan tentang kekuatan yang mere...
- By
- 2519 views
- Berita
Berita: Gunung Rinjani Saksi Cinta Alexa Key dan Deva Mahendra di "Romeo+Rinjani"
Film bertemakan pendakian gunung yang paling laris tiga tahun lalu "5cm", akan diikuti film terbaru dengan tema yang sama dengan judul "Romeo+Rinjani" produksi Starvision yang akan rilis 23 April mendatang.Perbedaannya, jika "5cm" mengedepankan semangat persahabatan dan nasionalisme, "Romeo+Rinjani" akan lebih memfokuskan pada kisah cinta antara 3 karakter utamanya yang diperankan oleh Deva Mahendra (Tetangga Masa Gitu?), Alexa Key (Garuda Superhero), dan Kimberly Ryder (Operation Wedding).Film ...
- By
- 2357 views
- Berita
Berita: John Green Kembali Angkat Romantisme di "Paper Towns"
John Green yang berhasil dengan tulisannya "The Fault in Our Stars", yang diadaptasi ke film yang berhasil menjadi salah film terlaris tahun 2014 lalu.Dalam filmnya yang berhasil melejitkan nama Shailene Woodley (The Divergent Series), tapi juga membuat novel karya penulisnya semakin laris.Karya Green akan segera kita lihat lagi di film romantis "Paper Towns" yang akan tayang 24 Juli 2015 mendatang.Nat Wolff yang merupakan pemeran pendukung dalam "The Fault", langsung di daulat sebagai pemeran u...
- By
- 1773 views
- Berita
Berita: Ryan Reynold Tampil Menyala Dengan Kostum "Deadpool"
Marvel baru-baru ini menampilkan foto perdana film "Deadpool", dengan Ryan Reynolds sebagai pemeran utama superhero ini. Memiliki karakter yang nyentrik, pose Deadpool dalam fotonya juga terbilang "nyeleneh".Deadpool dengan kostum ketat berwarna merahnya tampil sambil berbaring di depan perapian seperti model-model wanita seksi di majalah pria dewasa.Selain akun Twiternya yang telah di follow oleh hampir 27 Ribu followers, akun ini nyeleneh dengan hanya mem-follow satu akun yakni: akun official ...
- By
- 1319 views
- Berita