Film: Melbourne (2015)
Film ini diadaptasi dari novel berjudul "Melbourne: Rewind" karya Winna Efendi. Cerita novel diatur di Melbourne dan mengikuti kisah Max dan Laura, dua orang yang sempat menjalin hubungan dan kemudian berpisah. Setelah lama berpisah, keduanya kembali dipertemukan, dan salah satu diantara mereka membawa harapan untuk bersatu. Akankah mereka kembali bersama?...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2334 views
- Film
Berita: Ketakutan Alex Abbad di "Guru Bangsa: Tjokroaminoto"
Alex Abbad, salah satu mantan VJ MTV bermain film kembali di "Melancholy is a Movement", yang digarap oleh Richard Oh, dan bermain bersama Morgan Oey, Hannah Al Rashid.Kini penampilannya cukup menonjol, dengan wajah dipenuhi kumis dan jenggot, pria 36 tahun ini sedikit bercerita tentang penampilannya."Jenggot, kumis, saya sengaja panjangin untuk main film 'Guru Bangsa: Tjokroaminoto'. Paling lama panjangin jenggot yah untuk film ini. Lebih dari 6 bulan." ujar bintang 99 Cahaya di Langit Eropa in...
- By
- 2328 views
- Berita
Film: Assalamualaikum Beijing (2014)
Sehari sebelum pernikahan dilangsungkan, Asmara (Revalina S Temat) mendapatkan kenyataan pahit bahwa kekasihnya, Dewa (Ibnu Jamil) ternyata sempat berselingkuh dengan teman sekantornya, Anita (Cynthia Ramlan). Walau Dewa memohon agar pernikahan tetap dilanjutkan, Asma terlanjur patah hati. Terlebih, hubungan sekali yang dilakukan ternyata membuahkan janin. Anita hamil.Asma pun menerima tawaran pekerjaan di Beijing. Peluang yang didapatkan lewat bantuan Sekar (Laudya Cynthia Bella) dan Ridwan (De...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 3096 views
- Film