Berita: Laura Basuki Jalani Suka Duka di "Love and Faith" Bersama Rio Dewanto
Laura Basuki dan Rio Dewanto bakal beradu akting di film Love and Faith yang mengangkat kisah nyata ini.Rio bakal memerankan salah satu tokoh Indonesia, Karmaka Surjaudaja. Sementara itu Laura bakal menguji kemampuannya menjadi istri Karmaka, Lim Kwei Ing. Walau sudah sangat berpengalaman di bidangnya, namun tetap saja ada kesulitan yang harus mereka hadapi."Sebenarnya selain tantangan kita memerankan tokoh yang masih ada, juga ini ceritanya mengambil latar waktu tahun 40-an sampai 60-an. Jadi a...
- By
- 3159 views
- Berita
Berita: Rio Dewanto Bangga Bermain di "Love and Faith"
Butuh waktu sebulan pagi para punggawa film "Love and Faith" untuk menyelesaikan segala proses syuting. Walau terlihat singkat, sebenarnya durasi itu tergolong panjang untuk ukuran film Indonesia.Seperti yang diungkapkan salah satu bintangnya, Rio Dewanto, beberapa film Indonesia malah hanya butuh waktu syuting sepertiganya. Dalam LOVE AND FAITH, Rio dan pemain lainnya harus menguras energi hingga rela pulang pagi untuk menyelesaikan syuting.Rio tak ingin main-main dalam menyelesaikan film ini. ...
- By
- 2401 views
- Berita
Film: Ted (2012)
"Ted" menceritakan tentang seorang anak laki-laki, John Bennett, yang berhasil mendapatkan keajaiban natalnya dengan memiliki boneka beruang, Ted (diisi suaranya oleh Seth MacFarlane), yang bisa bicara. Namun saat dewasa, Ted menjadi sangat nakal dan merepotkan John (Mark).Ia kerap membawa pulang gadis-gadis, merokok dan kenakalan-kenakalan lainnya. Hal ini pun menjadi masalah saat kekasih John, Lori (Mila Kunis), ingin melanjutkan kehidupan asmara mereka ke tahap selanjutnya. John pun dihadapka...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2587 views
- Film
Film: Coboy Junior The Movie (2013)
Kisah perjuangan Coboy Junior (Bastian, Iqbal, Aldi, Kiki) grup nyanyi remaja, mengikuti kompetisi nyanyi dan tari terbesar di Indonesia. Kompetisi ini bukan saja cuma menjadi ajang pembuktian diri untuk menjadi yang terbaik, namun juga menjadi sebuah proses penting menuju titik pendewasaan, pembentukan karakter, dan penentuan pilihan serta prioritas pada hidup masing-masing personil.Bastian harus menjadi sosok yang bisa mempererat teman-teman. Kemampuan menarinya menjadi poin penting. Iqbal har...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2026 views
- Film
Film: Belenggu (2013)
Kisah diawali dengan adegan mimpi: ketakutan berlari di hutan, Elang (Abimana Aryasatya) dijemput Jingga (Imelda Therinne), yang mengendarai Mercedes Benz klasik. Tiba-tiba ia dikelilingi mayat-mayat dan pembunuh berkostum kelinci, Elang terbangun dan lewat sebuah narasi penonton diberi tahu: Jingga adalah kunci dari semua hal mengerikan di kota gila ini. Jingga, pelacur, terobsesi belas dendam pada tiga lelaki yang memperkosanya.Elang terobsesi berprofesi pemain akrobat berkostum kelinci. Ia pe...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1885 views
- Film