Film: The Pyramid (2014)

"The Pyramid"? mengisahkan tim arkeolog dari Amerika Serikat menggali piramida kuno yang terkubur di gurun pasir Mesir. Bagi mereka piramida ini berbeda karena hanya memiliki tiga sisi bukan empat sisi seperti piramida yang lain.Ketika mereka bisa membuka piramida itu, keluar sebuah asap beracun yang membuat panik para penggali. Tim arkeolog memutuskan tetap melakukan penelusuran kedalam piramida. Ketika berada di dalam, mereka tersesat dan terjebak oleh berbagai jebakan mematikan di dalam piram...


selengkapnya



Film: West (2015)

Jerman Timur. Musim panas tahun 70-an. Tiga tahun setelah kematian pacarnya Wassilij, Nelly Senff memutuskan untuk melarikan diri dari balik tembok Berlin dengan anaknya Alexej, meninggalkan kenangan traumatis dan masa lalu di belakang. Berpura-pura menikah dengan Jerman Barat, dia melintasi perbatasan untuk memulai hidup baru di Barat.Tapi segera masa lalunya mulai menghantuinya sebagai Sekutu Secret Service mulai mempertanyakan hilangnya misterius Wassilij ini. Apakah dia masih hidup? Apakah i...


selengkapnya



Film: Bidadari Terakhir (2015)

"Bidadari Terakhir" merupakan film yang diadaptasi dari sebuah novel berjudul sama karya Agnes Davonar, bercerita tentang kisah cinta seorang remaja SMA bernama Rasya (Maxime Bouttier) dengan Eva (Whulandary Herman), seorang pekerja seks komersial (PSK).Kisah cinta Rasya kepada Eva bukan didasarkan oleh nafsu, tetapi tulus dari hati, yang menuntunnya kepada sebuah kebenaran tentang kehidupan....


selengkapnya



Berita: Rilis Trailer Baru dari Film "Batman: Arkham Knight"

Yuk intip Trailer spektakuler terbaru dari seri video game "Batman: Arkham Knight" yang baru di rilis oleh Warner Bros dan Rocksteady StudiosTrailer berdurasi 2,5 menit berjudul 'Gotham is mine' (Gotham milikku) ini menampilkan kekacauan di Kota Gotham akibat ulah dari musuh bebuyutan Batman yang juga pernah ditampilkan dalam versi layar lebar "Batman Begins", Scarecrow.Batman: Arkham Knight merupakan penutup dari trilogy "Batman: Arkham" setelah Batman: Arkham City (2011) dan Batman: Arkham Ori...


selengkapnya



Film: Gila Jiwa the Movie (2016)

"Gila Jiwa the Movie" bercerita tentang empat remaja terobsesi membuat film dengan tema dan alur cerita yang antimainstream. Keempat renaja ini adalah Omo yang ingin menjadi aktor sekaligus produser. Alex yang ingin menjadi pembuat film handal dengan gaya tutur cerita yang antimainstream. Ruben berpendirian bahwa dalam film harus ada kebebasan berekspresi dan primadona. Dan Dea yang ingin membuat film dengan cerita yang diawali dan diakhiri percintaan....


selengkapnya