Film: Super Didi (2016)
"Super Didi" bercerita tentang seorang lelaki bernama Arka (Vino G Bastian), arsitek, harus mengurus kedua putrinya karena istrinya, Wina (Karina Nadila), harus pergi ke Hongkong. Ia harus mengurus kedua putrinya yang setiap hari penuh kegiatan. Tidak hanya mengantarkan ke sekolah, tapi juga menemani les balet, latihan teater dan menggantikan istri hadir di arisan ibu-ibu muda sosialita.Kondisi semakin sulit, ketika di kantor Arka juga mendapat proyek besar bernilai triliunan rupiah. Ia menghad...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1730 views
- Film
Film: Miracle (2007)
"Miracle" bercerita tentang siswa-siswi kelas 3 suatu SMU akan berdarmawisata. Beberapa menit sebelum berangkat, Kinar (Keira Shabira), siswi kelas 3 Sosial 1, mendapat penglihatan kalau bis kelas mereka akan kecelakaan dan terbakar. Kinar berusaha memperingatkan teman-teman dan guru tapi tidak digubris. Kinar malah diseret turun oleh ketua angkatan, Satyo (Lian Firman), dan wali kelas, Pak Irawan (Robertino). Kaka (Andry Ilham), sahabat Satyo ikut turun, tapi melarang Elisa (Audrey) pacarnya un...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1432 views
- Film
Film: Zodiac Theory (2015)
Tidak Ada Informasi...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2371 views
- Film
Berita: Poster & Trailer "Tuyul Part 1" Tampil Lebih Seram
Renee Pictures kembali membuat merinding dengan merilis poster dan trailer terbaru dari film horor produksi mereka "Tuyul Part 1".Berbeda dengan poster sebelumnya yang menampilkan sang hantu anak-anak legendaris ini secara close-up, kali ini Tuyul ditampilkan secara siluet dalam sebuah botol yang memang sudah dikenal sejak lama sebagai "rumah" makhluk ghaib tersebut.Trailer barunya yang berdurasi 2 menit 11 detik juga menghadirkan kisah film ini secara lebih jelas. Terlihat dari trailernya, dari...
- By
- 1909 views
- Berita
Berita: Kemal Palevi, Yuki Kato Tampil Kocak di "Pizza Man"
Aktris cantik Yuki Kato dan komedian Kemal Palevi akan menampilkan film komedi lucu di judul film terbaru mereka "Pizza Man", di film ini, Yuki akan berperan sebagai seorang gadis bernama Merry. Ia adalah satu dari tiga gadis yang sedang mengalami masalah. Dalam foto terbaru, Yuki sebagai Merry tampil dengan gaya berantakan. Sejumlah buku berserakan di sekitarnya.Sementara itu, Kemal memerankan sosok Pardi. Belum diketahui apa profesi yang dilakoni Kemal. Namun kehadiran komedian satu ini pastin...
- By
- 2781 views
- Berita