Film: 30 Hari Mencari Cinta (2004)

Kisah tiga sahabat, Keke (Dinna Olivia), Gwen (Nirina Zubir) dan Olin (Agnes), yang berkawan sejak SMA dan saat kuliah masih bersama-sama tinggal di rumah orangtua Olin. Suatu saat mereka tersadar belum punya pacar, dan mereka sepakat untuk mencari pacar. Usaha pertama gagal, dan mereka lalu bertaruh siapa yang pertama mendapat pacar dalam 30 hari. Kebersamaan mereka jadi merenggang....


selengkapnya



Film: The Soul (2003)

Astrid (Marcella Zalianty) mengidap trauma sejak jadi korban perkosaan, terutama karena anaknya Kikan (Natasya Septiani Irawan/Ninies) dilarikan pemerkosanya sampai setahun lamanya. Astrid merasa melihat terus sosok Kikan. Kikan punya rencana balas dendam dan menghukum para pemerkosa ibunya. Kikan menampakkan dirinya hanya pada Astrid dan memberitahu telah membunuh salah satu pemerkosa ibunya. Astrid berusaha meyakinkan diri bahwa Kikan masih hidup.Setiap membunuh seorang pemerkosa, Kikan selalu...


selengkapnya



Film: Ai Fai.. Thank You.. Love You (2015)

Pleng adalah guru bahasa Inggris yang berkarisma dan cantik. Kehidupannya berubah ketika dia harus menolong seorang lelaki bernama Gym yang baru saja dicampakkan oleh pacarnya. Sayangnya, Gym tidak bisa berbahasa Inggris dan kejadian kocak mengisi hidupnya. Pada saat bersamaan, Pleng justru jatuh cinta dengan Pruek, pria tampan dari keluarga baik-baik....


selengkapnya



Berita: Lebaran Kali Ini, Hanung Bramantyo Menantang Anda "Mencari Hilal"

Rangkaian panjang proses dalam "Mencari Hilal" dalam menentukan Ramadhan maupun Idul Fitri yang dilakukan setiap tahun, menarik minat Hanung Bramantyo untuk mengangkatnya kedalam sebuah film layar lebar bejudul "Mencari Hilal".Hanung di daulat menjadi produser sama seperti film yang telah rilis sebelumnya dengan genre yang sama "Ayat-Ayat Adinda". Sutradara Indie, Ismail Basbeth (Another Trip to the Moon) mendapatkan kepercayaan untuk mendirect film ini, dan dibintangi oleh Oka Antara, Deddy Sut...


selengkapnya



Film: Kisah 3 Titik (2013)

Kisah tentang tiga perempuan bernama:Titik.Kisah pertama tentang Titik Sulastri atau Titik Janda yang sedang hamil anak kedua saat ditinggal mati suaminya karena kecelakaan di pabrik tempatnya bekerja. Tanpa tunjangan kematian, ia harus bekerja untuk bertahan hidup. Agar dapat diterima di pabrik garmen tempatnya melamar, ia harus menyembunyikan kehamilannya. Ia diterima sebagai pegawai kontrakan dengan upah yang rendah.Titik Janda tinggal di perumahan kumuh yang sebagian besar penghuninya buruh....


selengkapnya