Film: Critical Eleven (2017)

Film "Critical Eleven" diangkat dari novel best seller karya Ika Natassa yang berjudul sama. Film ini merupakan kisah cinta dan pernikahan antara Anya (Adinia Wirasti) dan Ale (Reza Rahadian). Kedua orang yang saling mencintai ini harus menghadapi tragedi terbesar dalam pernikahan mereka saat Aidan, bayi dalam kandungan Anya meninggal dunia.Duka atas kepergian Aidan menciptakan jarak di anatara mereka dan akhirnya mengancam kebahagiaan Anya dan Ale sebagai sebuah keluarga. Dalam dukanya, Anya me...


selengkapnya



Film: Habibie & Ainun 3 (2017)

Sinopsis film "Habibie & Ainun 3" masih berfokus pada kisah Presiden RI ke-3, B.J Habibie (Reza Rahardian) dan istrinya (Bunga Citra Lestari)....


selengkapnya



Berita: Selamat, Film Kocak "My Stupid Boss" Resmi Tembus 3 Juta Penonton

Setelah 28 hari tayang, film komedi BossMan (Reza Rahadian) dan Diana (Bunga Citra Lestari), "My Stupid Boss" resmi mengantongi 3 Juta penonton, setelah "Ada Apa Dengan Cinta 2" (AADC 2) pada tahun ini.Secara otomatis film garapan Upi Avianto ini menduduki peringkat kedua film Indonesia terlaris tahun 2016, dan posisi kelima film Indonesia terlaris sepanjang sejarah setelah "Laskar Pelangi", "Habibie & Ainun", "Ada Apa Dengan Cinta 2", dan "Ayat-Ayat Cinta"."My Stupid Boss" memang harus berjuang...


selengkapnya



Berita: MVP Pictures Rilis Poster Resmi "3 Srikandi"

MVP Pictures akhirnya merilis poster resmi untuk film yang akan dibintangi oleh bintang "My Stupid Boss", Reza Rahadian dan BCL di film "3 Srikandi".Berbeda dengan teaser poster sebelumnya, kini foto mereka Bunga Citra Lestari (yang menggantikan Dian Sastro), Tara Basro, dan Chelsea Islan yang masing-masing berpose dengan panah di genggaman mereka, dan tak ketinggalan wajah Reza Rahadian (sebagai pelatih yang menghantarkan 3 Srikandi ke puncak kemenangan), Donald Pandiangan, yang nampak lebih be...


selengkapnya



Berita: Tak Tanggung-Tanggung, Sound Editing "Rudy Habibie" Digarap di Amerika Serikat

Film produksi MD Pictures, "Rudy Habibie" yang telah selesai masa produksinya, kini akan melakukan proses sound editing yang akan digarap di Los Angeles, Amerika Serikat.Wildfire Sonic Magic ditunjuk sebagai studio yang akan memproses film yang dibintangi oleh Reza Rahadian yang memang biasa dipakai film-film Hollywood untuk melakukan proses sound editing.Sang produser, Manoj Punjabi memang mengharapkan suara film "Rudy Habibie" yang super maksimal."Harusnya lebih maksimal ya. Karena semuanya le...


selengkapnya