Berita: Pengemar Suka dengan "CJR The Movie: Lawan Rasa Takutmu"
"CJR The Movie: Lawan Rasa Takutmu" diyakini Abimana Aryasatya tak sekadar memberikan hiburan bagi para penggemar CJR yang biasa disebut Comate. Menurut Abi, film ini akan membuat penggemar menjadi bagian dari seluruh kegiatan CJR."Kalau gue rasa pengemar CJR yang nonton bakalan senang banget, karena ini dramatisirnya lebih sedikit, lebih relate. Kayak loe pergi bareng CJR ke Australia dan having fun sama mereka. Penggemar CJR akan happy banget Nonton film 'CJR The Movie," ucap Abi yang berperan...
- By
- 3956 views
- Berita
Film: Bulan di Atas Kuburan (2015)
"Bulan di Atas Kuburan" merupakan film remake dari tahun 1973 yang disutradarai oleh Asrul Sani dengan judul yang sama. Di kampung, Sabar (Ray Sahetapy) memamerkan kesuksesannya hidup di Jakarta sebagai pengusaha batu bara. Kesuksesan Sabar membuat dua pemuda Batak, Tigor (Donny Alamsyah) dan Sahat (Rio Dewanto) tetangganya tergiur untuk merantau ke Jakarta. Impian dan harapan langsung musnah, pada kenyataannya Sabar hanya tinggal di kampung kumuh dengan hidup yang juga pas-pasan.Kehidupan Sabar...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2801 views
- Film
Film: Miracle: Jatuh Dari Surga (2015)
"Miracle: Jatuh Dari Surga" mengisahkan sepasang suami istri Andri (Darius Sinathrya) dan Eli (Anneke Jodi) yang telah memiliki seorang putri (Naomi Ivo). Mereka awalnya hidup dengan bahagia bersama seorang anak. Mereka mulai menyadari bahwa anaknya memiliki kemampuan untuk menyembuhkan orang sakit dengan sekali sentuh. Namun sebuah kenyataan menghadirkan sebuah cobaan terberat dalam hidup mereka. Sebuah cobaan yang tidak bisa diselesaikan kecuali melalui keajaiban Tuhan."Miracle: Jatuh Dari Sur...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 5422 views
- Film
Berita: Sir Michael Gambon Berhenti Karena Pikun
Sir Michael Gambon memutuskan untuk pensiun dari kariernya. Alasannya, pemeran Profesor Dumbledore di film 'Harry Potter' tersebut sudah mulai sulit untuk menghapal naskah.Aktor berusia 74 tahun tersebut merasa sedih ketika harus mengakhiri kariernya di dunia akting. Gambon akhirnya mengakui penyakit ingatan yang dideritanya setelah enam bulan berjuang melawannya.Dikutip dari Mirror, Senin (9/2/2015) Gambon mulai menyadari kepikunannya saat hendak menghapalkan naskah untuk salah satu drama teate...
- By
- 2964 views
- Berita
Film: Love and Faith (2015)
Karmaka Surjaudaja (Rio Dewanto) alias Kwee Tjie Hoei, kelahiran Tiongkok, hijrah ke Indonesia pada usia 10 bulan. Ia dibawa ibunya (Irina Chiu Yen Tan) untuk menyusul ayahnya, Kwee Tjie Kui (Ferry Salim), yang telah tinggal di Bandung. Masa kanak-kanak dilaluinya dalam serba keterbatasan. Akibatnya kelulusannya di SMA bersamaan dengan sang adik Kwee Tjie Ong (Dion Wiyoko). Dia memutuskan melepaskan mimpinya dan membiarkan sang adik masuk jurusan kedokteran. Sejak itu ia tak pernah lepas dari ke...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 4800 views
- Film