Film: A Monster Calls (2016)

"A Monster Calls" diadaptasi dari novel fantasi anak-anak terbaik karya Patrick Ness dengan judul yang sama. Film ini mengisahkan bocah berusia 12 tahun bernama Conor (Lewis MacDougall). Sejak ibunya (Felicity Jones) sakit, Conor harus bertahan dari segala ejekan yang dia dapatkan dari teman sekelasnya. Conor yang merasa tidak kuat lagi menacoba melarikan diri ke dalam dunia fantasi dengan berbagai dongeng dan monster. Dalam petualangannya di dunia fantasi, Conor telah mengekplorasi keberanian, ...


selengkapnya



Film: Iblis (2016)

"Ibllis" bercerita tentang seorang pria bernama Den (Christian Loho) membeli sebuah rumah putih sebagai hadiah untuk istrinya, Kim (Stevie Dominique), agar mereka bisa memulai kembali keharmonisan rumah tangga mereka yang telah lama hilang.Semenjak mereka menempati rumah tersebut, banyak hal-hal aneh yang dirasakan pasangan suami istri ini, terutama Kim. Kim selalu diganggu oleh kehadiran sosok yang menerornya. Den juga merasakan hal yang sama.Ketakutan-ketakutan ini membuat hubungan mereka sem...


selengkapnya



Film: Humus (2015)

"Humus" merupakan sebuah film pendek yang disutradarai oleh Rucita Nandisa Putri dan Adiyan Chandra, yang berkisah tentang pergumulan seorang anak nelayan yang mencoba untuk mengampuni pengkhianatan yang dilakukan oleh sahabatnya....


selengkapnya



Film: Cinta Itu Kecoa (2015)

"Cinta Itu Kecoa" berkisah tentang seorang pria lansia yang hidup bahagia di sebuah rumah sederhana bersama sang istri. Sang suami sangat memperhatikan kebersihan dan kerapian, dan takut sekali dengan kecoa. Sebaliknya, sang istri sangat cuek tapi justru sangat sabar menemani sang suami dan mengusir kecoa ketika sang suami ketakutan.Suatu ketika sang istri meninggal. Sang suami merasa sangat kesepian. Di tengah kesepiannya, seekor kecoa pun tampak setia menemani, bahkan tampak berusaha menggangu...


selengkapnya



Film: Abdullah & Takeshi (2016)

"Abdullah & Takeshi" bercerita tentang dua bayi laki-laki yang dilahirkan di sebuah rumah sakit di Jepang, tertukar. Bayi keturunan Arab yang dibesarkan oleh keluarga Jepang, diberi nama Takeshi.  Sementara bayi  keturunan Jepang yang dibesarkan oleh keluarga Arab, diberi nama Abdullah.Kedua keluarga ini kemudian pulang ke Jakarta, karena kemungkinan memulai usaha baru di Jakarta lebih baik.  Lewat kerja keras ulet, usaha mereka  berkembang hingga mereka  memiliki perusahaan makanan sukses...


selengkapnya