Jenis Film "documentary"
Film: 13 September (2005)
"13 September" bercerita tentang Tori (14 tahun) pulang ke rumah keluarganya di Kupang NTT setelah 4 tahun ia tinggal di penampungan pengungsi anak-anak di Yogyakarta. Orang tua Tori adalah rakyat Timor Leste yang memihak Indonesia dan mengungsi ke Kupang. Tori membawa surat teman-temanya di penampungan untuk orang tua mereka yang jarang mendengar kabar tentang anak-anaknya....- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1182 views
- Film
Film: Negeri di Bawah Kabut (2011)
"Negeri di Bawah Kabut" bersetting di sebuah desa di lereng gunung, sebuah komunitas diam-diam sedang menghadapi perubahan tanpa mengerti alasannya. Sebagai komunitas petani yang mengandalkan sistem kalender tradisional Jawa dalam membaca musim, mereka dibuat bingung oleh musim yang sedang berubah.Melalui kehidupan sehari-hari dua keluarga petani, Negeri di Bawah Kabut membawa kita melihat lebih dekat bagaimana perubahan musim, pendidikan, dan kemiskinan saling berkaitan satu sama lain....- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2582 views
- Film
Film: Amy (2015)
"Amy" merupakan kisah dokumenter dari peraih enam kali Grammy Awards, Amy Winehouse. "Amy" adalah seorang musisi yang menjadi perhatian dunia. Dia seorang seniman jazz murni, karyanya sangat otentik. Lagu yang dia tulis dan nyanyikan dari hati adalah karyanya yang berasal dari masalah yang dia miliki. Kejujuran dan bakat yang luar biasa membuat beberapa lagu menjadi paling hits pada saat itu.Seluruh kesuksesannya menimbulkan perhatian dari media tanpa henti. Hubungannya yang bermasalah dan gaya ...- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1267 views
- Film
Film: Justin Bieber's Believe (2013)
"Justin Bieber's Believe" menceritakan tentang kehidupan Justin Bieber yang pada awalnya hanya bocah laki-laki biasa hingga menuju ke kehidupannya yang sekarang sebagai seorang superstar papan atas dunia....- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1706 views
- Film
Film: The Class of 92 (2013)
"The Class of 92" adalah film yang mengisahkan tentang enam orang anak pecinta sepak bola, termasuk David Beckham yang berhasil menjadi bintang sepak bola Inggris.Keenam anak itu bersekolah di klub Manchester United angkatan 1992-1999 dan terus bersahabat hingga dewasa. Mereka berasal dari latar belakang keluarga yang berbeda, namun suka bermain bola bersama hingga membela klub yang sama saat dewasa. Mereka adalah David Beckham, Ryan Giggs, Nicky Butt, Paul Scholes, Gary Neville dan Phil Neville...- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1610 views
- Film