Country
Film: Kereta Api Terakhir (1981)
"Kereta Api Terakhir" merupakan sebuah kisah dengan latar belakang gagalnya Perjanjian Linggarjati, yang tentu didekati dengan sikap romantik, baik terhadap kepahlawanan, maupun kisah cinta di baliknya. Markas Besar tentara di Yogya memutuskan untuk menarik semua kereta api yang ada ke Yogya.Alat angkut ini penting untuk transportasi. Untuk itu ditugaskan Letnan Sudadi, Letnan Firman, dan Sersan Tobing untuk mengawal semua kereta yang akan diberangkatkan dari stasiun Purwokerto, dengan kerja sam...- By constantio
- 2022-12-03 00:32:48
- 387 views
- Film
Film: Soerabaia 45 (1990)
"Soerabaia 45" merupakan kisah perang yang kemudian terkenal dengan sebutan peristiwa 10 November di Surabaya. Antara lain: tokoh pembakar semangat Bung Tomo, perobekan bendera Belanda, tertembaknya jendral Inggris dll. Film ini seolah sebuah pemvisualan ulang kisah heroik itu dari kacamata rakyat biasa....- By constantio
- 2022-12-03 00:27:18
- 397 views
- Film
Film: Tapak-tapak Kaki Wolter Monginsidi (1982)
"Tapak-tapak Kaki Wolter Monginsidi" merupakan kisah salah seorang pahlawan kemerdekaan di Sulawesi Selatan. Wolter Monginsidi dilukiskan sebagai pemuda yang flamboyan, berani terkadang nekat, agak emosional. Ia dan pasukannya selalu mengganggu Belanda, dan diburu-buru, sampai akhirnya tertangkap. Ayahnya meminta ia menandatangani permohonan grasi, padahal itu salah satu tipu muslihat Belanda. Ia mati dihukum tembak....- By constantio
- 2022-12-03 00:24:53
- 331 views
- Film
Film: Sinar untuk Genta (2022)
"Sinar untuk Genta" menceritakan kecelakaan sepuluh tahun lalu membuat Sinar (Ziva Magnolya) kehilangan orangtuanya dan fungsi kedua matanya. Kisahnya dimulai ketika ia hendak mencoba peruntungan beasiswa di kampus Pratama Sebuah insiden terjadi saat Sinar sedang berkeliling sekitar kampus. Sebuah mobil nyaris menabraknya. Genta (Naufal Samudra), cowok populer yang terkenal dengan sebutan dewa tidak berperasaan, meluapkan emosinya karena gadis yang menyeberang jalan sembarangan. Semenjak itu Gen...- By constantio
- 2022-12-01 02:29:52
- 466 views
- Film
Film: DJS The Movie: Biarkan Aku Menari (2022)
"DJS the Movie: Biarkan Aku Menari" menceritakan tentang Wulan yang seumur hidupnya hanya ingin menjadi penari. Kini Wulan hanya hidup bersama ibunya. Linda. Linda ingin Wulan bisa berhasil dalam hidupnya, namun ia khawatir dengan Wulan yang suka menari. Baginya menari bukanlah sesuatu yang serius. Suatu hari mereka bertengkar. Wulan pergi ke bukit bersama Joko, pacar yang selama ini disembunyikannya. Namun mereka justru bertengkar. Wulan merasa semakin benci dengan dunianya. Di perjalanan pulan...- By constantio
- 2022-12-01 02:28:02
- 494 views
- Film