Country

Film: Gejolak Seksual (1997)

Sinopsis film "Gejolak Seksual" menceritakan tentang Firda (Windy Chindyana) dan sahabatnya menginap di Bandung dan menghibur diri di diskotik. Mereka berkenalan dengan Dior, yang ternyata seorang gigolo. Firda tiba-tiba pusing dan diantar Dior ke kamar. Paginya Firda kaget satu ranjang dengan Dior. Yogi, polisi, pacar lamanya, kaget ketika melihat Firda bersama Dior, karena dia tahu siapa Dior. Ia lalu memutuskan hubungan dengan Dior. Sepulang dari rumah Dior, Dior terbunuh. Firda jadi tersangk...


selengkapnya



Film: Puncak Kenikmatan (1997)

Sinopsis film "Puncak Kenikmatan" menceritakan tentang Jackson dan pacarnya menteror Vinel, yang kesetiaan pada suaminya tak terbalas, karena sang suami serong. Lalu Jackson menggunakan sahabat Vinel untuk membujuk beradegan vulgar, hingga bisa dibuat film porno. Sang sahabat lalu dibunuh, hingga Vinel jadi buron polisi. Ia juga diperas dengan film pornonya itu. Berkat teman lain, Vinel selamat dan polisi melumpuhkan Jackson dan pacarnya....


selengkapnya



Film: Genesis, Genesis (1981)

Film pendek "Genesis, Genesis" terinspirasi dari sebuah mitologi yang berasal dari satu daerah di Indonesia tentang hidup manusia yang berbicara mengenai kelas dan karakter. Sebuah animasi stop-motion yang menggunakan telur, apel, dan ubi sebagai karakter yang berbaris seperti tentara di dataran pegunungan....


selengkapnya



Film: Jinx (2010)

Sinopsis film "Jinx" menceritakan tentang Shanti (Aurellie Moeremans) yang berniat bunuh diri karena putus asa. Hubungannya dengan Jono (Ferdi Ferdian) tidak direstui orangtguanya karena sama sama miskin. Tapi alih-alih tercapai keinginannya untuk mati, bukan saja selamat, tindakannya itu justru menyebabkan banyak masalah bagi banyak orang. Kesialan merebak dimana-mana dan menimpa orang-orang yang ada di sekitarnya. Dari security hotel yang menolongnya sampai bos mafia besar pun terundung kesia...


selengkapnya



Film: Di Ujung Jalan (2010)

Sinopsis film pendek "Di Ujung Jalan" mengisahkan tentang keluarga-keluarga yang kehilangan saudara, suami, istri, anak yang merantau di Malaysia. Menjadi buruh migran sudah mentradisi di wilayah Flores. Namun kekerasan, penganiayaan, kematian, bahkan penggantian nama demi uang, harus mereka lakukan. Noel, Santi dan Epen, tiga orang anak yang merindukan kedatangan orangtuanya yang menjadi buruh migran di Malaysia, pada sebuah perayaan Paskah. Noel, Santi dan Epen terus menunggu, karena perayaan ...


selengkapnya